Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

KUNCI JAWABAN Buku Tematik Kelas 1 Tema 8 Halaman 176 177 178 179: Peristiwa Alam

Berikut soal dan jawaban buku tematik tema 8 kelas 1 SD halaman 176 177 178 179 subtema 4 pembelajaran 3, bertajuk Peristiwa Alam.

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Sri Juliati
zoom-in KUNCI JAWABAN Buku Tematik Kelas 1 Tema 8 Halaman 176 177 178 179: Peristiwa Alam
Freepik
Ilustrasi Belajar - Berikut soal dan jawaban buku tematik tema 8 kelas 1 SD halaman 176 177 178 179 subtema 4 pembelajaran 3. 

- Bandingkan suhu antara dua benda.

- Manakah yang terasa lebih panas?

- Gambar bendanya pada kotak berikut.

Jawaban:

Jawaban Buku Tematik Kelas 1 Tema 8 Subtema 4 Pembelajaran 3 (4)
Jawaban Buku Tematik Kelas 1 Tema 8 Subtema 4 Pembelajaran 3 (4)

Ayo Berdiskusi

Pengalaman Bekerja Sama

Dayu telah beraktivitas bersama teman. Dayu telah mengukur suhu benda dengan alat ukur tidak baku. Dayu dan teman-teman beristirahat sejenak. Setelah itu, Dayu dan teman-teman bertukar cerita.

BERITA REKOMENDASI

Saat tertimpa bencana alam, bantuan sangat dibutuhkan. Orang-orang saling bekerja sama. Para korban bencana dapat segera ditolong. Begitu pula saat di rumah terjadi masalah. Anggota keluarga saling bekerja sama. Agar masalah di rumah segera teratasi.

Kunci Jawaban Halaman 178 - 179

Ayo Menulis

Dayu lalu menulis pengalamannya. Pengalaman melakukan kegiatan kerja sama di rumah. Bagaimana kamu bekerja sama di rumah? Tuliskan pengalamanmu di bawah ini. Berilah judul pada ceritamu.

Jawaban:


Kerja Sama Pasca Banjir

Hari itu hujan turun sangat deras. Lama-kelamaan air mulai tergenang. Lalu air semakin meninggi dan terjadilah banjir. Banjir masuk ke dalam rumah kami. Saat itu, aku, ayah, ibu, kakak, dan adik bergegas untuk mengangkat barang-barang dan meninggikannya supaya tidak terkena air. Air banjir sangat kotor dan berlumpur.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas