Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Kelompokkan Jenis Makanan Hasil Panen dan Hasil Teknologi Pangan, Buku Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 23

Inilah jawaban soal dari kelompokkan jenis makanan hasil panen dan hasil teknologi pangan pada Buku Tema 7 Kelas 3 SD.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Sri Juliati
zoom-in Kelompokkan Jenis Makanan Hasil Panen dan Hasil Teknologi Pangan, Buku Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 23
Tangkapan Layar Buku Tematik
Soal Buku Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 23 - Inilah jawaban soal dari kelompokkan jenis makanan hasil panen dan hasil teknologi pangan pada Buku Tema 7 Kelas 3 SD. 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah jawaban soal dari kelompokkan jenis makanan hasil panen dan hasil teknologi pangan pada Buku Tema 7 Kelas 3 SD.

Soal tersebut terdapat pada Buku Tematik Kurikulum 2013 Tema 7.

Adapun Tema 7 pada Buku Tematik Kurikulum 2013 memiliki judul Perkembangan Teknologi.

Sementara itu, soal di atas tepatnya ada di Subtema 1 Pemeblajaran 3 bagian Ayo Berlatih.

Pada bagian Ayo Berlatih, siswa diminta untuk mengelompokkan jenis makanan hasil panen dan teknologi pangan.

Setelah itu, siswa diminta untuk menulis hasilnya pada tabel yang telah disediakan.

Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 23

Soal Buku Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 23
Soal Buku Tema 7 Kelas 3 SD Halaman 23 (Tangkapan Layar Buku Tematik)
Berita Rekomendasi

Ayo Berlatih

Kelompokkan jenis makanan hasil panen dan makanan hasil teknologi pangan.

Tuliskan hasilnya pada tabel berikut!

Jawaban:

1. Hasil panen: Kacang Kedelai

Hasil teknologi pangan: Tahu dan Tempe

2. Hasil panen: Kacang Kedelai

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas