Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Contoh Soal Deret Angka Psikotes, Dilengkapi dengan Jawaban dan Pembahasan

Inilah contoh soal deret angka dalam tes psikotes. Memuat 15 soal pilihan ganda beserta jawaban dan pembahasannya.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Contoh Soal Deret Angka Psikotes, Dilengkapi dengan Jawaban dan Pembahasan
Freepik - Tribunnews
Ilustrasi deret angka - Contoh soal deret angka dalam tes psikotes. Terdiri dari 15 soal pilihan ganda yang dilengkapi kunci jawaban serta pembahasan. 

Jawaban: D

Pembahasan: ditambah 1 lalu dikalikan 2

8. 5 8 16 19 38 41 … …

a. 43 45
b. 44 47
c. 48 70
d. 82 85
e. 44 88

Jawaban: D

Pembahasan: ditambah 2 kemudian dikalikan 2, begitu seterusnya.

9. 1 2 3 9 10 11 … …

Berita Rekomendasi

a. 12 13
b. 20 17
c. 33 36
d. 121 122
e. 17 16

Jawaban: D

Pembahasan: ditambah 1, ditambah 1, lalu dikuadratkan, begitu seterusnya.

10. ‍1/9 1/3 1 3 9 27 … …

a. 90 210
b. 21 35
c. 81 243
d. 27 89
e. 9 1

Jawaban: C

Pembahasan: dikalikan 3

11. 10 30 32 16 48 50 … …

a. 18 36
b. 98 60
c. 58 48
d. 25 75
e. 32 64

Jawaban: D

Pembahasan: dikali 3, ditambah 2, lalu dibagi 2, dst.

12. 94 88 82 76 70 64 … …

a. 52 60
b. 58 52
c. 56 50
d. 70 68
e. 60 54

Jawaban: B

Pembahasan: dikurangi 6.

Baca juga: Contoh Soal UAS, PAS PKN Kelas 3 Semester 1, Beserta Jawabannya

13. Enam buah bilangan membentuk deret aritmatika. Jumlah 4 bilangan pertama adalah 50 dan jumlah 4 bilangan terakhir adalah 74. Maka jumlah bilangan ke-3 dan ke-4 adalah ….

a. 23
b. 27
c. 31
d. 35
e. 39

Jawaban: C

Pembahasan:

50 = 4U1 + 6b, diketahui b = beda
Benar, jika U1 = 8 dan beda = 3

Maka deretnya = 8 – 11 – 14 – 17 – 20 – 23
Jumlah bilangan ke 3 dan ke 4 = 14 + 17 = 31

14. PT. Dermawan Putra pada awal usahanya dapat melayani 3.000 wisatawan per tahun. Setiap tahun ternyata jumlah wisatawan yang dapat dilayani bertambah 500 orang.

Berapa jumlah wisatawan yang dapat dilayani pada tahun ke-11?

a. 10.500 orang
b. 7.500 orang
c. 9.500 orang
d. 8.000 orang
e. 8.500 orang

Jawaban: D

Pembahasan:

Un = U1 + (n-1)b, b = beda
= 3000 = (11-1) 500
= 3000 + 5000
= 8000 orang

15. c, d, e, c, d, e, f, …, …, e, f, g.

a. g, h
b. c, d
c. a, b
d. g, d
e. i, b

Jawaban: B

Pembahasan:

Deret dengan jumlah anggota meningkat.
Kelompok pertama c, d, e.
Kelompok kedua c, d, e, f.
Kelompok ketiga c, d, e, f, g

*) Disclaimer:

Artikel ini hanya ditujukan untuk membantu proses belajar sebelum menghadapi tes.

Sebelum melihat jawaban dan pembahasan contoh soal deret angka, diharapkan untuk dapat mengerjakan secara mandiri terlebih dahulu.

(Tribunnews.com/Enggar Kusuma)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas