Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 3 Halaman 10 11: Kegiatan yang Waktunya Lebih Lama dan Singkat
Inilah jawaban dari soal Beri tanda centang (√) pada gambar kegiatan yang waktunya lebih lama buku tematik tema 6 kelas 3 halaman 9, 10, dan 11.
Penulis: Sri Juliati
Editor: Whiesa Daniswara
tangkap layar buku tematik 6 kelas 3 SD
Inilah jawaban dari soal Beri tanda centang (√) pada gambar kegiatan yang waktunya lebih lama pada buku tematik tema 6 kelas 3 SD/MI subtema 1 pembelajaran 1 halaman 9, 10, dan 11 bagian Ayo Mengamati.
- Mencuci tangan sebelum makan
Kegiatan Bersama Orang Tua
Siswa bersama orang tua mencatat kegiatan-kegiatan di rumah.
Siswa membandingkan mana yang lebih lama dan mana yang lebih singkat
Jawaban:
Kegiatan yang lebih lama:
- Mengerjakan PR
Berita Rekomendasi
- Membantu ibu membersihkan kamar
- Menyapu halaman rumah
- Memandikan hewan peliharaan
- Bermain
Kegiatan yang lebih singkat:
- Memakai topi
- Memakai sepatu
- Berkedip
- Mencuci tangan sebelum makan
- Menyisir rambut
- Mematikan TV
- Mematikan lampu
Disclaimer:
- Jawaban di atas hanya digunakan oleh orang tua untuk memandu proses belajar anak.
- Soal ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.
(Tribunnews.com/Sri Juliati)