Contoh Soal SNBT 2023 Pemahaman Bacaan dan Menulis, Dilengkapi Kunci Jawaban dan Pembahasan
Berikut contoh soal SNBT 2023 Pemahaman Bacaan dan Menulis dalam Tes Potensi Skolastik (TPS). Memuat kunci jawaban serta pembahasan soal.
Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Pravitri Retno W
Pembahasan:
Penulisan yang benar adalah indeks, bukan indek.
5. Kata sambung yang paling tepat melengkapi kalimat (7) adalah ….
A. dengan demikian
B. oleh karena itu
C. di samping itu
D. untuk itu
E. jadi
Jawaban: B
Pembahasan:
Kalimat 7 dan kalimat-kalimat sebelum memiliki hubungan sebab-akibat.
Oleh karena itu, kata sambung yang tepat harus menunjukkan hubungan sebab-akibat, yaitu oleh karena itu
6. Kalimat manakah yang penulisan katanya salah?
A. Penanaman kembali daerah pasca longsor merupakan pekerjaan yang tidak mudah.
B. Kerja sama masyarakat dan pemerintah harus dijalin agar sungai terbebas dari sampah.
C. Pelestarian lingkungan masing-masing sekolah dilakukan melalui kegiatan intrasekolah.
D. Penanganan korban bencana banjir di beberapa daerah ditangani antarkementerian.
E. Pendidikan lingkungan hidup yang tidak terencana dengan baik akan kontraproduktif.
Jawaban: A
Pembahasan:
Penulisan pasca longsor seharusnya dirangkai, bukan dipisah.
Baca juga: Materi UTBK SNBT 2023: Penalaran Matematika hingga Literasi dalam Bahasa Inggris
Bacaan untuk sola nomor 7-10.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.