Soal PTS, UTS Kelas 8 Pendidikan Agama & Budi Pekerti Semester 2: Pilihan Ganda dan Esai
Kunci jawaban dan soal PTS, UTS kelas 8 SMP Pendidikan Agama & Budi Pekerti semester 2 atau genap, dilengkapi soal pilihan ganda dan esai.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Garudea Prabawati
Jawaban: D
9. Orang yang diutus oleh Allah untuk menerima wahyu dari Allah dan berkewajiban menyampaikan kepada umatnya adalah....
a. Kyai
b. Wali
c. Nabi
d. rasul
Jawaban: D
10. Rasul ini diberi mukjizat bisa membuat kapal besar yang dapat menampung seluruh umatnya yang beriman kepada Allah Swt. Rasul yang dimaksud adalah Nabi ....
a. Ibrahim a.s.
b. Musa a.s.
c. Nuh a.s.
d. Isa a.s.
Jawaban: C
11. Rasul mempunyai sifat wajib fatanah. Oleh karena itu, mustahil baginya bersifat.....
a. kazib
b. baladah
c. kianat
d. kitman
Jawaban: B
Baca juga: Contoh Soal UTS/PTS IPA Kelas 8 Semester 2: Pilihan Ganda dan Kunci Jawaban
12. Nabi Muhammmad saw. adalah teladan yang baik bagi semua manusia di bumi ini. Beliau mendapatkan gelar....
a. Al-Amin
b. Khalilullah
c. Uswatun hasanah
d. Ulul azmi
Jawaban: A
13. Cara kita beriman kepada rasul-rasul Allah SWT adalah....