Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Soal PTS, UTS Kelas 7 Matematika Semester 2, Beserta Kunci Jawaban

Kunci jawaban dan soal PTS, UTS kelas 7 SMP/MTs Matematika semester 2 atau genap. Memuat 20 soal pilihan ganda.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Nuryanti
zoom-in Soal PTS, UTS Kelas 7 Matematika Semester 2, Beserta Kunci Jawaban
freepik.com
Ilustrasi ujian - Soal PTS, UTS kelas 7 SMP/MTs Matematika semester 2 atau genap. terdiri dari 20 soal pilihan ganda berserta kunci jawabannya. 

8. Pak Bima mendapatkan motor bekas dengan harga beli Rp4.000.000. Motor tersebut dijual kembali oleh Pak Bima sepekan kemudian Rp4.200.000. Tentukan persentase keuntungannya…

A. 7 persen
B. 5 persen
C. 9%
D. 4%

Jawaban: B

9. Dua karung beras dibeli seorang pedagang seharga Rp1.050.000, setiap karung beras memiliki bruto 50 kg, dan tara 2%. Rencananya, beras akan dijual secara eceran Rp11.500 per kilogram, tentukan keuntungan yang diperoleh pedagang.

A. Rp60.000
B. Rp95.000
C. Rp77.000
D. Rp86.000

Jawaban: C

10. Pak Bahri membeli motor Rp17.800.000, tetapi terpaksa dijual karena kebutuhan mendesak Rp16.910.000, tentukan persentase kerugian…

Berita Rekomendasi

A. 9%
B. 5%
C. 13%
D. 10%

Jawaban: B

Baca juga: Soal PTS, UTS Kelas 7 Bahasa Inggris Semester 2: Pilihan Ganda dan Esai

11. Kedua jarum jam yang menunjukkan pukul 09.00 membentuk sudut terkecil yang disebut…

A. Sudut siku-siku
B. Sudut refleks
C. Sudut lancip
D. Sudut tumpul

Jawaban: A

12. Tentukan besar sudut terkecil yang dibentuk oleh kedua jarum jam pada pukul 02.40!

A. 160
B. 170
C. 155
D. 180

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas