Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Soal PTS, UTS Kelas 11 Bahasa Indonesia Semester 2 Beserta Jawaban

Berikut kunci jawaban dan soal PTS, UTS kelas 11 SMA/MA Bahasa Indonesia semester 2 atau genap.

Penulis: Nurkhasanah
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Soal PTS, UTS Kelas 11 Bahasa Indonesia Semester 2 Beserta Jawaban
Tangkapan layar PDF Buku Bahasa Indonesia Kelas 11
Cover Buku Bahasa Indonesia Kelas 11 - Berikut kunci jawaban dan soal PTS, UTS kelas 11 SMA/MA Bahasa Indonesia semester 2 atau genap. 

6. Kalimat yang merupakan opini terdapat pada nomor ....

a. 1
b. 3
c. 4
d. 5
e. 6

Jawaban: a

7. Yuni: Biarlah semua tahu, keadaan yang memojokkan saya untuk bercerita. Kebenaran harus dibela, risiko apa pun kuhadapi.
Ibu: Jadi! Bilang keladinya justru, Mam. Pantas!

Dialog di atas menunjukkan drama telah sampai pada bagian ....

a. Pengenalan
b. komplikasi
c. klimaks
d. antiklimaks
e. ending

Jawaban: c

Berita Rekomendasi

8. Improvisasi atau tindakan spontan pemain di atas panggung bertujuan untuk beberapa hal berikut, kecuali ....

a. mengalihkan perhatian penonton
b. menetralisasi suasana panggung
c. menarik kesempatan pemain lain untuk mengingat dialog yang terlupa
d. menarik perhatian penonton
e. menjaga suasana penonton agar tetap tenang

Jawaban: e

9. Topik: Perbaikan mental remaja

Kalimat latar belakang yang sesuai dengan topik tersebut adalah .....

a. Remaja banyak sekali memerlukan perhatian orang di sekitarnya.
b. Banyak orang tua yang tidak memahami tabiat anak remaja.
c. Remaja adalah kelompok anak-anak yang beranjak ke usia pancaroba.
d. Dewasa ini banyak remaja rusak mentalnya disebabkan berbagai faktor.
e. Banyak cara yang dapat dilakukan untuk memperbaiki mental remaja.

Jawaban: d

Baca juga: Soal PTS, UTS Kelas 11 Seni Budaya Semester 2, Lengkap dengan Jawaban

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas