Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Soal PTS, UTS PPKn Kelas 1 Semester 2 Kurikulum Merdeka Beserta Jawaban

Berikut kunci jawaban dan soal PTS, UTS PPKn kelas 1 SD/MI semester 2 atau genap Kurikulum Merdeka.

Penulis: Nurkhasanah
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Soal PTS, UTS PPKn Kelas 1 Semester 2 Kurikulum Merdeka Beserta Jawaban
freepik.com/jannoon028
Ilustrasi - Berikut kunci jawaban dan soal PTS, UTS PPKn kelas 1 SD/MI semester 2 atau genap Kurikulum Merdeka. 

4. Perilaku yang sesuai dengan sila kedua Pancasila adalah ....

a. Mengganggu teman yang sedang belajar
b. Mengejek teman
c. Menolong teman yang terjatuh

Jawaban: c

5. Bunyi sila ketiga Pancasila adalah …

a. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
b. Kemanusiaan yang adil dan beradab
c. Persatuan Indonesia

Jawaban: c

Baca juga: Soal PTS, UTS Kelas 1 Matematika Semester 2: Pilihan Ganda dan Esai

6. Lambang sila ketiga Pancasila adalah …

Berita Rekomendasi

a. Padi dan kapas
b. Bintang
c. Pohon beringin

Jawaban: c

7. Sikap yang sesuai Sila ketiga Pancasila adalah . . . .

a. Berantem dengan teman sekelas
b. Bermain dengan teman 1 suku saja
c. Kerjasama membersihkan kelas

Jawaban: c


8. Kepala banteng adalah simbol sila ke … Pancasila

a. tiga
b. lima
c. empat

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas