Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Halaman 58 Kurikulum Merdeka: Latihan Membalas Surel
Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 SMP/MTs Halaman 58 Kurikulum Merdeka: Latihan Membalas Surel lengkap dengan gambar tabel.
Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Sri Juliati
TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban Informatika Kelas 7 halaman 58 kurikulum merdeka.
Soal pada halaman 58 merupakan bagian dari Aktivitas TIK-K7-04: Mengirim Surel yang ada pada buku Informatika Kelas 7 kurikulum merdeka halaman 55, 56, 57, dan 58.
Siswa diminta untuk membalas (reply) surel kepada pengirimnya.
Nantinya, hasil praktik dituliskan pada tabel yang telah disediakan.
Adapun acuan artikel ini adalah Buku Informatika SMP Kelas VII oleh Maresha Caroline Wijanto dkk, yang diterbitkan Pusat Kurikulum dan Perbukuan Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.
Kunci Jawaban Informatika Kelas 7 Halaman 58
Latihan Membalas (Reply) Surel
Untuk membalas surel, akun surel kalian harus menerima surel terlebih dahulu.
Oleh sebab itu, kalian disarankan untuk saling menulis surat antarteman tentang pembagian tugas pada praktik Informatika. Selanjutnya, kalian membalas surel tersebut kepada pengirimnya.
Lengkapilah tabel berikut untuk membalas (reply) surel dari teman kalian.
Jawaban
1. Membuka layanan surel
Masuk ke situs penyedia layanan surel, dan sign in menggunakan akun yang telah terdaftar.
Isikan password, dan mungkin akan muncul tampilan untuk proteksi akun (Protect Your Account), jika ya dan informasi proteksi akun betul, klik tombol Confirm.
2. Membuka Folder Inbox
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.