Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Contoh Soal PAT, UAS PKn Kelas 6 Tema 7 Beserta Kunci Jawaban

Berikut contoh soal PAT atau UAS PKn Kelas 6 SD/MI beserta kunci jawabannya.

Penulis: Nurkhasanah
Editor: Nuryanti
zoom-in Contoh Soal PAT, UAS PKn Kelas 6 Tema 7 Beserta Kunci Jawaban
Buku Tematik Tema 7 Kelas 6
Cover Buku Tematik Tema 7 Kelas 6 - Berikut contoh soal PAT atau UAS PKn Kelas 6 SD/MI beserta kunci jawabannya. 

12. Rela berkorban merupakan perwujudan pengamalan Pancasila sila yang memiliki lambang ....
a. bintang
b. rantai
c. pohon beringin
d. kepala banteng

Jawaban: c

13. Mengakui persamaan derajat, hak, dan kewajiban antara sesama manusia merupakan penerapan dari nilai ....
a. kerukunan
b. kedisiplinan
c. kemanusiaan
d. keserasian

Jawaban: c

Baca juga: Contoh Soal PAT, UAS IPS SBdP Kelas 6 Tema 9 Beserta Kunci Jawaban

14. Berikut ini termasuk penerapan sikap gotong royong dalam kehidupan masyarakat melalui kegiatan ....
a. membantu tetangga berjualan
b. membantu membuat KTP
c. kerja bakti lingkungan,
d. mendirikan usaha

Jawaban: c

15. Merusak sarana ibadah agama lain termasuk perbuatan yang tidak sesuai dengan nilai ....
a. kekeluargaan
b. kerakyatan
c. kesatuan
d. ketuhanan

Berita Rekomendasi

Jawaban: d

B. Uraian

1. Cinta tanah air merupakan perwujudan dari sila ....

Jawaban: Persatuan Indonesia

2. Musyawarah mufakat merupakan makna yang terkandung dalam Pancasila Sila .....

Jawaban: Keempat

3. Koperasi merupakan contoh penerapan sila keempat Pancasila yang berlandaskan asas .....

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas