Kunci Jawaban IPS Kelas 10 Halaman 239 Kurikulum Merdeka: Lembar Aktivitas 3
Berikut kunci jawaban mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas 10 SMA halaman 239 Kurikulum Merdeka.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Garudea Prabawati

TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas 10 SMA halaman 239 Kurikulum Merdeka.
Halaman tersebut ada di Tema 4 yang berjudul Geografi: Manusia, Ruang dan Lingkungan.
Di halaman tersebut siswa diminta untuk menjawab soal Lembar Aktivitas 3.
Kunci Jawaban IPS Kelas 10 Halaman 239 Kurikulum Merdeka

Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Tingkat Lanjut Kelas 11 Halaman 28 29 Kurikulum Merdeka: Sequence Words
Lembar Aktivitas 3
Tugas:
• Amatilah lingkungan sekitar dan daerah kalian.
• Temukan satu contoh untuk menjelaskan 10 konsep geografi di atas.
• Deskripsikan fenomena tersebut berdasarkan 10 konsep tersebut.
• Buatlah kesimpulannya terhadap fenomena tersebut ditinjau dari konsep dasar geografi.
Jawaban:
1. Lokasi
Konsep lokasi membahas tentang letak atau posisi spasial dari objek tertentu di permukaan bumi. Secara umum, lokasi terbagi menjadi dua yaitu lokasi absolut dan lokasi relatif.
Contoh lokasi absolut yaitu letak astronomis Indonesia pada 6°LU-11°LS dan 95°BT-141°BT.
Contoh lokasi relatif adalah lokasi geografis negara Indonesia yang terletak di antara Samudera Hindia dan Samudera Pasifik, serta Benua Asia dan Benua Australia.
2. Jarak
Jarak adalah ruang yang menghubungkan antara dua lokasi atau dua objek. Konsep jarak dibagi menjadi dua, yaitu jarak mutlak dan jarak relatif.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.