Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Cek Hasil UTBK SNBT 2023, Diumumkan 20 Juni 2023

Hasil UTBK SNBT 2023 akan diumumkan pada Selasa, 20 Juni 2023 pukul 15.00 WIB. Cara cek hasil UTBK SNBT 2023 di situs yang telah disiapkan panitia.

Penulis: Sri Juliati
Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in Cara Cek Hasil UTBK SNBT 2023, Diumumkan 20 Juni 2023
pengumuman-snbp-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id
Hasil UTBK SNBT 2023 akan diumumkan pada Selasa, 20 Juni 2023 pukul 15.00 WIB. Cara cek hasil UTBK SNBT 2023 di situs yang telah disiapkan panitia. 

Kemudian, bagi yang dinyatakan lolos, sertifikat UTBK dapat digunakan menjadi salah satu syarat daftar ulang atau registrasi calon mahasiswa baru di PTN.

Sementara bagi peserta yang dinyatakan belum lolos, sertifikat UTBK dapat digunakan untuk mengikuti seleksi jalur lain, seperti jalur mandiri.

Khususnya di PTN-PTN yang menggunakan nilai UTBK dalam proses seleksinya, seperti:

- Universitas Airlangga (Unair)

- Institut Teknologi Bandung (ITB)

- Institut Pertanian Bogor (IPB)

- Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)

Berita Rekomendasi

Jadwal UTBK-SNBT

- Registrasi Akun SNPMB Siswa : 16 Februari – 03 Maret 2023

- Sosialisasi UTBK-SNBT : 01 Desember 2022 - 14 April 2023

- Pendaftaran UTBK-SNBT : 23 Maret - 14 April 2023

- Pelaksanaan UTBK Gelombang I : 08 - 14 Mei 2023

- Pelaksanaan UTBK Gelombang II : 22 - 28 Mei 2023

- Pengumuman Hasil SNBT: 20 Juni 2023

- Masa Unduh Sertifikat UTBK : 26 Juni - 31 Juli 2023

*) Seluruh kegiatan pada hari yang sudah ditentukan diakhiri pada pukul 15.00 WIB

(Tribunnews.com/Sri Juliati)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas