Soal PAT Matematika Kelas 11 SMA Jurusan IPS Kurikulum Merdeka, Beserta Kunci Jawaban PAS, UAS
Simak soal PAT, UAS Matematikan kelas 11 jurusan IPS Kurikulum Merdeka. Dilengkapi dengan kunci jawaban Penilaian Akhir Tahun Matematika kelas 11 SMA.
Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Nuryanti
TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal Penilaian Akhir Tahun (PAT) atau Ujian Akhir Semester (UAS) Matematika kelas 11 SMA jurusan IPS Kurikulum Merdeka beserta kunci jawaban.
Contoh soal PAT, UAS Matematika kelas 11 SMA jurusan IPS Kurikulum Merdeka ini terdiri dari 20 soal pilihan ganda.
Soal dan kunci jawaban PAT, UAS Matematika kelas 11 SMA jurusan IPS Kurikulum Merdeka ini, hanya untuk panduan orang tua dalam memandu proses belajar anak sebelum menghadapi Penilaian Akhir Semester (PAS).
Diharapkan siswa dapat mengerjakan contoh soal PAT, UAS Matematika kelas 11 SMA jurusan IPS Kurikulum Merdeka ini terlebih dahulu sebelum menengok kunci jawabannya.
Tribunnews.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban pada contoh soal PAT, UAS Matematika kelas 11 SMA jurusan IPS Kurikulum Merdeka ini.
Contoh Soal PAT Matematika Kelas 11 SMA Jurusan IPS Kurikulum Merdeka
Baca juga: Soal UAS Kimia SMA/MA Kelas 11 IPA Semester 2, Lengkap dengan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun
Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c atau d yang benar pada lembar jawaban yang telah disediakan!
1. 5, 6, 25, 21, 45, 36, ..., ....
Berapa dua suku berikutnya?
A. 63 dan 49
B. 64 dan 50
C. 65 dan 51
D. 66 dan 52
Jawaban: C
2. 1 - 1/2 - 1/6 - 1/12 - 1/20 - 1/30 - 1/42 - 1/56 - 1/72 = ...
A. 0,1
B. 0,011
C. 0,111
D. 0,001
Jawaban: 1
3. Suku tengah deret aritmatika adalah 34. Jika suku pertamanya adalah 4 dan suku ke-4 adalah 22, maka jumlah semua suku deret tersebut adalah ...
A. 384
B. 374
C. 150
D. 154
Jawaban: B
4. Jika g(x)=5x²+4px-3 dan g' (2)=4, nilai g' (1)=…..
A. -10
B. -8
C. -6
D. 4
Jawaban: C
5. Sebuah himpunan terdiri atas 10 anggota yang semuanya bilangan bulat mempunyai rata-rata, median, modus, serta jangkauan yang sama, yaitu 9. Hasil kali antara bilangan terkecil dan terbesar yang masuk dalam himpunan tersebut adalah ...
A. 90
B. 112
C. 126
D. 136
Jawaban: B
6. Rumus suku ke-n dari barisan 2, 5, 10, 17, … adalah …..
A. n + 3
B. 2n + 1
C. 3n - 1
D. n² + 1
Jawaban: D
7. Kurva y = ax² + 2x + 1 dengan a ≠ 0 memotong sumbu-x di dua titik berbeda.
Pernyataan yang benar adalah ...
A. a < 1
B. 6a < 1
C. a > 1
D. 3a > 1
Jawaban: A
Baca juga: Soal PAT IPS Sejarah Kelas 11 SMA Semester 2 dan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun
8. Persamaan garis yang melalui titik (4, -4) dan (3, -2) adalah ...
A. 2x + y - 4 = 0
B. 2x - y - 4 = 0
C. 2x - y + 4 = 0
D. -2x + y - 4 = 0
Jawaban: A
9. Jika 3 < X < 5 dan 5 < Y < 8, maka ...
A. X > Y
B. X < Y
C. X = Y
D. X + Y = 13
Jawaban: B
10. Gradien garis normal pada kurva y=2x²-5x+6 dititik yang berbasis 2 adalah …..
A. -3
B. -1
C. -1/3
D. 1/3
Jawaban: C
11. Manakah yang BUKAN merupakan faktor dari 18!
A. 19
B. 17
C. 33
D. 16
Jawaban: A
12. ∫(3x²+2x+4)dx=…..
A. x^3+2x^2+4x+C
B. x^3+x^2+4x+C
C. x^3-2x^2+4x+C
D. x^3-x^2+4x+C
Jawaban: B
Baca juga: Soal PAT PKN Kelas 11 SMA Jurusan IPS, Penilaian Akhir Tahun dan Kunci Jawaban PAS, UAS
13. Riana menabung di suatu bank dengan selisih kenaikan tabungan antar bulan tetap.
Pada bulan pertama ia menabung sebesar Rp. 50.000,00, bulan kedua Rp. 55.000,00, bulan ketiga Rp. 60.000,00, dan seterusnya.
Besar tabungan Riana selama dua tahun adalah …..
A. Rp. 1.315.000,00
B. Rp. 1.320.000,00
C. Rp. 2.040.000,00
D. Rp. 2.580.000,00
E. Rp. 2.640.000,00
Jawaban: D
14. Pak Yadi meminjam uang di sebuah koperasi yang memberikan bunga 15 persen pertahun sebesar Rp15.000.000,00. Jika ia mengangsur Rp1.020.833,00 per bulan, maka lama ia meminjam adalah ...
A. 12 bulan
B. 14 bulan
C. 16 bulan
D. 18 bulan
Jawaban: D
15. Suatu keluarga memiliki lima orang anak. Anak termuda berumur setengah dari anak tertua, sedangkan tiga anak lainnya berturut-turut berumur lebih 2 tahun dari yang termuda, dan 3 tahun lebih muda dari yang tertua. Berapakah usia anak yang tertua?
(1) Rata-rata umur mereka berlima 16 tahun
(2) umur anak ke-3, 14 tahun
A. Pernyataan (1) saja cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan (2) saja tidak cukup
B. Pernyataan (2) saja cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi pernyataan (1) saja tidak cukup
C. Dua pernyataan bersama-sama cukup untuk menjawab pertanyaan, tetapi satu pernyataan saja tidak cukup
D. Pernyataan (1) saja cukup untuk menjawab pertanyaan dan pernyataan (2) saja cukup
Jawaban: D
16. Persamaan garis singgung pada kurva y = f(x) = 2x2 + x + 1 pada titik yang memiliki absis (x = 1) adalah...
A. 2x + y+ 1 = 0
B. 2x - y + 1 = 0
C. 5x – 2y – 1 = 0
D. 5x – y – 1 = 0
Jawaban: D
Baca juga: Soal PAS, UAS Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA Jurusan IPS Semester 2 dengan Kunci Jawaban
17. Diketahui grafik fungsi y = x4 – 8x2 – 9, maka fungsi turun untuk nilai x adalah…
A. x < 3
B. x > 3
C. –2 < x < 2
D. x < –2 atau 0 < x < 2
Jawaban: C
18. Gradien garis normal pada kurva y=2x²-5x+6 dititik yang berbasis 2 adalah …..
A. -3
B. -1
C. -1/3
D. 1/3
Jawaban: C
19. Turunan f(x)=π+2 adalah =…..
A. 0
B. 1
C. π
D. 2π
Jawaban: A
20. Turunan f(x)=2x+(1/2x) pada x=1 adalah …..
A. 1
B. 1 1/2
C. 2
D. 2 1/2
Jawaban: D
(Tribunnews.com/Enggar Kusuma)