45 Soal PAS, UAS PKn Kelas 11 SMA Jurusan IPS Kurikulum Merdeka
25 contoh soal PAT, PAS, UAS PKn kelas 11 SMA Jurusan IPS semester 2 Kurikulum Merdeka yang dilengkapi dengan kunci jawaban.
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Whiesa Daniswara
Jawaban: B
4. Karakteristik utama yang menggambarkan demokrasi Pancasila terdapat dalam sila ke….
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Jawaban: D
5. Berikut tidak termasuk nilai moral yang terkandung dalam sila keempat Pancasila sebagai gambaran pemerintahan demokrasi, yaitu….
A. mewujudkan rasa keadilan sosial
B. keseimbangan antara hak dan kewajiban
C. persamaan bagi seluruh rakyat Indonesia
D. mewujudkan rasa keadilan sosial
E. kebebasan dapat dipertanggungjawabkan cukup kepada diri sendiri
Jawaban: E
6. Hubungan antarbangsa, diperlukan adanya saling menukar informasi yang berkaitan dengan bidang hukum antarbangsa yang dilakukan adalah asas...
A. kebangsaan
B. persamaan harkat
C. kepentingan umum
D. keterbukaan
E. teritorial
Jawaban: D
Baca juga: Soal PAS, UAS Kimia Kelas 11 Jurusan IPA dengan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun
7. Asas yang didasarkan pada wewenang negara untuk melindungi dan mengatur kepentingan dalam kehidupan masyarakat, yaitu asas...
A. territorial
B. kedamaian
C. kebangsaan
D. kepentingan umum
E. kemerdekaan
Jawaban: E
8. Hakikat asas ini adalah bahwa negara memiliki kewenangan untuk melaksanakan hukum bagi semua orang dan barang yang berada di luar wilayah negaranya adalah asas...