Contoh Soal UTS, PTS Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 2 SD Semester 1 K13, Lengkap dengan Kunci Jawaban
Simak contoh soal UTS, PTS Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 2 semester 1 Kurikulum 13. Memuat 20 soal pilihan ganda beserta jawabannya.
Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Garudea Prabawati
![Contoh Soal UTS, PTS Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 2 SD Semester 1 K13, Lengkap dengan Kunci Jawaban](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/soal-uts-pts-bahasa-indonesia-tema-2-kelas-2.jpg)
TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal Penilaian Tengah Semester (PTS) atau Ujian Tengah Semester (UTS) Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 2 semester 1 Kurikulum 13.
Contoh soal UTS, PTS Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 2 terdiri dari 20 soal pilihan ganda.
Pada contoh soal UTS, PTS Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 2 dilengkapi dengan kunci jawaban.
Soal dan kunci jawaban UTS, PTS Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 2 hanya untuk panduan orang tua dalam memandu proses belajar anak.
Diharapkan siswa dapat mengerjakan soal UTS, PTS Bahasa Indonesia Tema 2 Kelas 2 terlebih dahulu sebelum menengok kunci jawabannya.
Tribunnews.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban pada contoh soal UTS, PTS ini.
Baca juga: 25 Contoh Soal UTS, PTS Bahasa Jawa Kelas 6 Semester 1 K13: Pilihan Ganda, Esai dan Kunci Jawaban
A. Berilah tanda silang (x) di depan huruf a,b atau c pada jawaban yang benar !
Perhatikan teks percakapan berikut ini!
Guru: Murid-murid, saat liburan sekolah kita akan pergi pariwisata. Apakah ada yang mau usul tujuan wisata ke mana?
Yudi: Bagaimana kalau pergi wisata ke pantai, Bu?
Siska: Aku setuju dnegan Edo, kita bisa bermain air dan pasir.
Nazwa: Aku sudah pernah ke pantai, mungkin ke kebn raya saja
Randy: Setuju dengan Wulan, kita bisa melihat keanekaragaman tanaman dan hewan
Guru: Baik, karena ada perbedaan pendapat mari kita diskusikan
1. Teks percakapan di atas mendiskusikan tentang ...
a. Rencana wisata yang gagal
b. Rencana bekerja sama
c. Rencana tujuan wisata
Jawaban: C
2. Pada teks di atas guru melatih murid-murid untuk bisa ...
a. Berpendapat dan berdiskusi
b. Berpendapat dan memaksa kehendak
c. Berdiskusi dan memaksa kehendak
Jawaban: A
3. Deskripsi yang tepat untuk daerah pantai yaitu ...
a. Terdapat air asin dan tumbuhan langka
b. Terdapat pasir dan bebatuan
c. Terdapat pasir dan air asin
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.