Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Soal UTS, PTS Seni Budaya Kelas 8 SMP Semester 1 K13, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Berikut merupakan contoh soal UTS, PTS mata pelajaran Seni Budaya kelas 8 SMP Semester 1 Kurikulum 2013.

Penulis: Ifan RiskyAnugera
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Soal UTS, PTS Seni Budaya Kelas 8 SMP Semester 1 K13, Lengkap dengan Kunci Jawaban
Tribunnews.com
Contoh soal UTS, PTS mata pelajaran Seni Budaya kelas 8 SMP Semester 1 Kurikulum 2013. 

4. Gambar yang dibuat di lebih-lebihkan serta biasanya di buat dengan tujuan kritik sosial di sebut...

A. Gambar ilustrai
B. Gambar kartun
C. Gambar komik
D. Gambar karikatur

Jawaban: d

5. Istilah ilustrasi berasal dari bahasa Latin “Illustrate” yang berarti …

A. Menarik
B. Menjelaskan
C. Cerita
D. Menyampaikan

Jawaban: b

Baca juga: Soal PTS, UTS Prakarya Kelas 9 SMP K13, Lengkap dengan Kunci Jawaban

6. Keunikan lagu daerah Nusantara dapat dilihat melalui …

Berita Rekomendasi

A. Tema, melodi,syair, dan komposisi musik
B. Tema,syair,birama,dan nadanya
C. Tema,syair,birama, komposisi dan nada
D. Tema, birama, musik dan lagunya

Jawaban: a

7. Lagu yang tumbuh dan berkembang didaerah Nusantara dinamakan…

A. Lagu daerah
B. Lagu tradisonal
C. Lagu daerah nusantara
D. Lagu tradisi Nusantara

Jawaban: a

8. Lagu yang sangat digemari oleh para remaja sekarang adalah …

A. Lagu keroncong
B. Lagu seriosa
C. Lagu dangdut
D. Lagu populer

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas