40 Contoh Soal UAS, PAS PJOK Kelas 7 SMP Kurikulum 2013 Lengkap dengan Kunci Jawaban
Contoh soal Ujian Akhir Semester (UAS), Penilaian Akhir Semester (PAS) PJOK kelas 7 SMP Semester 1 Kurikulum 2013, sebagai latihan belajar siswa.
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Whiesa Daniswara

TRIBUNNEWS.COM - Berikut contoh soal Ujian Akhir Semester (UAS), Penilaian Akhir Semester (PAS) PJOK kelas 7 SMP Semester 1 Kurikulum 2013.
Contoh soal UAS PAS PJOK kelas 7 Semester 1 Kurikulum 2013 dalam artikel ini terdiri dari 40 soal pilihan ganda.
Kumpulan contoh soal UAS PAS PJOK kelas 7 Semester 1 Kurikulum 2013 ini ditujukan kepada orang tua atau wali untuk memandu proses belajar anak.
Baca juga: 20 Contoh Soal UAS, PAS Matematika Kelas 5 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban
Contoh soal UAS PAS PJOK kelas 7 Semester 1 Kurikulum 2013
1. Induk organisasi bola voli di Indonesia adalah ….
A. PSSI
B. PBVSI
C. PERBASI
D. PASI
Kunci Jawaban: B
2. Teknik awalan dalam memulai permainan bola voli adalah ….
A. smash
B. service
C. blocking
D. passing
Kunci Jawaban: B
3. Pencipta atau penemu permaianan bola voli adalah ….
A. James Naismith
B. Parry O’Brien
C. Alexsander
D. William G. Morgan
Kunci Jawaban: D
4. Ukuran panjang lapangan bola voli adalah …..
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.