25 Contoh Soal UAS, PAS PPKn Tema 3 Kelas 4 SD Semester 1 K13 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
Contoh soal UAS, PAS PPKn Tema 3 Kelas 4 SD Semester 1 Kurikulum 2013 ini terdiri dari 25 soal pilihan ganda dengan kunci jawaban.
Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Wahyu Gilang Putranto
a. Hewan buas
b. Hewan darat
c. Hewan air
d. Hewan langka
13. Penebangan hutan secara liar dapat mengakibatkan ...
a. Terjadinya banjir
b. Sumber daya alam melimpah
c. Makhluk hidup dapat hidup tenteram
d. Tumbuhan hidup subur
14. Kita wajib memanfaatkan sumber daya alam secara ...
a. Boros
b. Hemat
c. Semaunya
d. Sedikit
15. Pemanfaatan sumber daya alam harus dilakukan secara ...
a. Serakah
b. Sangat sedikit
c. Berlebihan
d. Hemat
Baca juga: 30 Contoh Soal UAS, PAS IPS Kelas 7 Semester 1 K13 Lengkap Berserta Kunci Jawaban
16. Salah satu contoh hak kita terhadap tumbuhan adalah ...
a. Melakukan reboisasi
b. Menyirami tanaman
c. Memberi pupuk tanaman
d. Memanfaatkan ketela sebagai bahan makanan
17. Salah satu tanggung jawab setiap manusia adalah ...
a. Tidak membuang sampah sembarangan
b. Mengeksploitasi alam
c. Mengolah sumber daya alam
d. Menebang pohon
18.Salah satu contoh kewajiban kita terhadap tumbuhan adalah ...
a. Memanfaatkan daun pisang sebagai bungkus makanan
b. Memanfaatkan kencur sebagai obat batuk
c. Memberi pupuk tanaman agar subur
d. Menggunakan daun suji sebagai pewarna makanan
19. Menjaga dan membersihkan lingkungan merupakan semua ... orang.