Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 200 dan 201 Kurikulum Merdeka

Berikut kunci jawaban mata pelajaran Biologi kelas 12 SMA/MA/SMK/MAK halaman 200 dan 201 Kurikulum Merdeka.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 200 dan 201 Kurikulum Merdeka
Buku Biologi Kelas 12 Kurikulum Merdeka
Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 200 dan 201 Kurikulum Merdeka. Aktivitas 4.10 Mengenal Produk Bioteknologi Modern 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci jawaban mata pelajaran Biologi kelas 12 SMA/MA/SMK/MAK halaman 200 dan 201 Kurikulum Merdeka.

Halaman tersebut, tercantum dalam Bab 4 yang berjudul "Inovasi Bioteknologi".

Pada halaman 200 dan 201, siswa diminta untuk mengerjakan soal pada Aktivitas 4.10.

Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 200 dan 201 Kurikulum Merdeka

Aktivitas 4.10 Mengenal Produk Bioteknologi Modern

1. Bentuklah kelompok beranggotakan 3 – 4 orang.

2. Amati infografis di bawah ini. Kemudian, temukan macam bidang dan jenis produk bioteknologi modern berikut.

BERITA REKOMENDASI

3. Tulis hasil pengamatan kalian pada tabel berikut.

Jawaban:

Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 200 dan 201 Kurikulum Merdeka
Kunci Jawaban Biologi Kelas 12 Halaman 200 dan 201 Kurikulum Merdeka

4. Diskusikan pertanyaan berikut bersama kelompok kalian.

a. Ada berapa jenis produk bioteknologi modern dan berapa bidang kehidupan yang memanfaatkan produknya?

Jawaban: Berdasarkan hasil pengamatan infografis ditemukan 4 produk, yaitu antibodi monoklonal dan vaksin di bidang kesehatan, serta tanaman transgenik di bidang pertanian dan domba Dolly di bidang peternakan.


b. Macam teknologi apa sajakah yang digunakan untuk menghasilkan produk bioteknologi modern?

Jawaban: Teknologi rekayasa genetika digunakan untuk menghasilkan produk vaksin dan tanaman transgenik, teknologi hibridoma digunakan untuk menghasilkan antibodi monoklonal dan teknologi transfer inti digunakan untuk menghasilkan domba Dolly

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas