Jawaban Modul 2, Ibu Ani Menemukan Banyak Murid yang Masih Belum Paham atau Perlu Remedial
Langkah untuk menyelesaikan Ibu Ani menemukan banyak murid yang masih belum paham sama sekali atau bahkan memerlukan kegiatan remedial di kelasnya.
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Suci BangunDS
TRIBUNNEWS.COM - Ibu Ani menemukan banyak murid yang masih belum paham sama sekali atau bahkan memerlukan kegiatan remedial di kelasnya.
Manakah langkah yang paling tepat ia lakukan untuk menyelesaikan masalah tersebut? berikut jawabannya di Platform Merdeka Mengajar (PMM) tahun 2024.
Saat melakukan praktik kinerja di portal PMM, bapak ibu guru harus menjawab post test berdasarkan topik yang ada.
Dalam menjawab latihan pemahaman post test Modul 2 di portal PMM, bapak ibu guru akan disajikan sejumlah pertanyaan tentang perkembangan diri peserta didik.
Salah satunya soal post test modul 2 Persiapan Pembelajaran Berdiferensiasi tersebut.
Adapun jawaban soal manakah langkah yang paling tepat dilakukan Ibu Ani untuk menyelesaikan masalah tersebut?, sebagai berikut.
- Persiapan Pembelajaran Berdiferensiasi-
Ibu Ani menemukan banyak murid yang masih belum paham sama sekali atau bahkan memerlukan kegiatan remedial di kelasnya. Manakah langkah yang paling tepat ia lakukan untuk menyelesaikan masalah tersebut?
A. Ia dapat merencanakan kegiatan pembelajaran berdiferensiasi proses dan konten untuk yang memerlukan remedial
B. Ia dapat membuat PR yang banyak agar murid belajar sendiri dirumah
C. Ia menghubungi orang tua anak dan melaporkan bahwa anaknya kurang belajar
D. Ia meminta setiap murid mengumpulkan tugas di akhir kelas
Baca juga: Cara Unggah Bukti Dukung Pengembangan Kompetensi pada PMM
Kunci jawaban: A
Ia dapat merencanakan kegiatan pembelajaran berdiferensiasi proses dan konten untuk yang memerlukan remedial
Pembahasan:
Dalam situasi di mana Ibu Ani menemukan banyak murid yang masih belum paham sama sekali atau bahkan memerlukan kegiatan remedial di kelasnya, ada beberapa langkah yang dapat diambil untuk menyelesaikan masalah ini:
1. Merencanakan Pembelajaran Berdiferensiasi:
Ibu Ani dapat merencanakan kegiatan pembelajaran berdiferensiasi proses dan konten. Ini berarti mengakomodasi perbedaan dalam pemahaman dan kemampuan peserta didik.