Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun
Tujuan Terkait

Pendaftaran Beasiswa Kuliah S2-S3 PMDSU 2024 Dibuka, Cek Syarat dan Manfaatnya

Pendaftaran beasiswa PMDSU 2024 batch VIII dibuka sampai 19 Juli 2024, simak syarat daftar, besaran manfaat dan jadwal lengkapnya.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Pendaftaran Beasiswa Kuliah S2-S3 PMDSU 2024 Dibuka, Cek Syarat dan Manfaatnya
Pedoman beasiswa PMDSU 2024 batch VIII
Pendaftaran beasiswa PMDSU 2024 - Pendaftaran beasiswa PMDSU 2024 batch VIII dibuka sampai 19 Juli 2024, simak syarat daftar, besaran manfaat dan jadwal lengkapnya. 

8. Tidak sedang menerima beasiswa lainnya.

9. Sehat jasmani, rohani dan bebas narkotika, psikotropika, dan obat terlarang (narkoba).

10. Bersedia mengikuti pendidikan pascasarjana selama jangka waktu 4 (empat) tahun dengan menandatangani surat pernyataan bermaterai.

11. Pelamar PMDSU hanya diperbolehkan mendaftar kepada satu perguruan tinggi penyelenggaran PMDSU dan satu promotor.

Manfaat Pembiayaan Beasiswa PMDSU 2024

Komponen pembiayaan Beasiswa PMDSU 2024, yakni:

  • Biaya hidup, biaya buku dan biaya penelitian: sesuai standar yang ditetapkan Direktorat Sumber Daya
  • Biaya Pendidikan: SPP/UKT sesuai ketetapan perguruan inggi penyelenggara PMDSU.
  • Riset di kelompok peneliti/promotor: Hibah penelitian PMSDU yang ditetapkan direktorat riset dan pengadian kepada masyarakat (DRTPM), maksimal Rp50 juta per mahasiswa per tahun selama tiga tahun mulai tahun kedua.
  • Outsourcing fasilitas riset di luar negeri (untuk mahasiswa): biaya program peningkatan kualitas publikasi internasional (PKPI) PMDSU sesuai ketentuan yang berlaku.

PKPI PMDSU bersifat kompetitif untuk mahasiswa PMDSU.

  • Perluasan jejaring riset internasional (untuk promotor/kopromotor): biaya peningkatan Kerjasama promotor (PKP) PMDSU sesuai ketentuan yang berlaku, PKP PMDSU bersifat kompetitif untuk promotor/kopromotor PMDSU.

Jadwal Seleksi Beasiswa PMDSU 2024

  1. Pendaftaran: Juli 2024
  2. Seleksi administrasi: Juli-Agustus 2024
  3. Seleksi akademik (menyesuaikan kebijakan perguran tinggi penyelenggara).
  4. Pengumuman seleksi: September 2024
  5. Penyaluran beasiswa: September 2024

Lebih lengkap informasi lain mengenai beasiswa PMDSU 2024, dapat dilihat pada link berikut:

Lik Pendaftaran Beasiswa PMDSU 2024: KLIK

Berita Rekomendasi

(Tribunnews.com/M Alvian F)

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of

asia sustainability impact consortium

Follow our mission at sustainabilityimpactconsortium.asia

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas