Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun
Tujuan Terkait

60 Soal ANBK 2024 Kelas 8 SMP Sederajat Lengkap Literasi dan Numerasi, Disertai Kunci Jawaban

Contoh 60 Soal ANBK 2024 untuk kelas 8 SMP sederajat materi Literasi disertai dengan kunci jawabannya. Bisa jadi bahan latihan di rumah.

Penulis: Sri Juliati
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in 60 Soal ANBK 2024 Kelas 8 SMP Sederajat Lengkap Literasi dan Numerasi, Disertai Kunci Jawaban
Kolase Tribunnews
Contoh 60 Soal ANBK 2024 untuk kelas 8 SMP sederajat materi Literasi disertai dengan kunci jawabannya. Bisa jadi bahan latihan di rumah. 

Bulus raksasa juga tergolong sebagai omnivora, yaitu pemakan segala (tumbuhan dan hewan). Ketika berburu, bulus raksasa akan mengeluarkan kepalanya dengan cepat dari tempurungnya sambil membuka mulutnya untuk menangkap mangsa. Ketika merasa terancam, ia dapat melakukan serangan ‘pukulan tanpa gigitan’ dengan kepalanya. Bulus raksasa dapat bertelur tiga kali dalam setahun. Bulus raksasa akan mengubur telur-telurnya di sebuah kantung telur di dalam pasir. Satu kantung telur rata-rata berisi 24 hingga 70 telur, sedangkan rata-rata periode inkubasi telurnya adalah sekitar 60 hari.

Populasi bulus raksasa di alam liar mengalami penyusutan yang cukup drastis karena kerusakan yang terjadi pada habitat alami mereka serta maraknya perburuan liar. Di wilayah Semenanjung Kampar, tim RER fokus dan konsisten memberikan edukasi kepada masyarakat lokal untuk melakukan metode penangkapan ikan yang lestari termasuk dengan menjaga spesies kura-kura.

7. Mengapa Bulus Raksasa menjadi salah satu spesies yang teridentifikasi dalam publikasi Kura-Kura Semenanjung Kampar?

A. Bulus raksasa memiliki habitat sekitar danau atau pantai laut.
B. Bulus raksasa memiliki panjang tempurung hingga 100 cm.
C. Bulus raksasa tersebar di Asia Barat dan Asia Tenggara.
D. Bulus raksasa tergolong sebagai omnivora.

Jawaban: A. Bulus raksasa memiliki habitat sekitar danau atau pantai laut.

8. Bagaimana ciri tempurung bulus raksasa?
Klik pada setiap pilihan jawaban benar! Jawaban benar lebih dari satu.

A. Tempurung mulus tanpa sisik luar cangkang.
B. Tempurung berbentuk gepeng, cenderung lembek.
C. Tempurung berwarna putih, kemerahan atau kekuningan.
D. Tempurung berwarna abu-abu kehijauan tanpa pola-pola tertentu.

Berita Rekomendasi

Jawaban:

  • A. Bulus raksasa memiliki habitat sekitar danau atau pantai laut.
  • B. Bulus raksasa memiliki panjang tempurung hingga 100 cm.
  • D. Bulus raksasa tergolong sebagai omnivora.

9. Berapa kali dalam setahun bulus raksasa bertelur?

A. 3 kali
B. 24 kali
C. 50 kali
D. 70 kali

Jawaban: A. 3 kali

10. Bagaimanakah perilaku bulus raksasa ketika berburu dan terancam?
Klik pada pilihan Berburu atau Terancam untuk setiap pernyataan berikut ini!

A. Mengeluarkan kepala dari tempurung. (Berburu/Terancam)
B. Melakukan serangan dengan kepala. (Berburu/Terancam)
C. Bersiap dengan membuka mulut. (Berburu/Terancam)

Jawaban:

  • A. Berburu
  • B. Terancam
  • C. Berburu
Halaman
1234

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of

asia sustainability impact consortium

Follow our mission at sustainabilityimpactconsortium.asia

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas