Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 68, Kegiatan 3 Nilai-Nilai dalam Hikayat si Miskin
Soal dan kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 10 halaman 68 Bab 3 Menyusuri Nilai dalam Cerita Lintas Zaman
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Febri Prasetyo
3. Nilai Sosial
Konsep nilai: Saling tolong-menolong sesama manusia, terutama pada orang yang sedang membutuhkan.
Kutipan teks: Maka terlalu belas hati sekalian orang pasar itu yang mendengar kata si Miskin. Seperti hancurlah rasa hatinya. Maka ada yang memberi buah mempelam, ada yang memberikan nasi, ada yang memberikan kain baju, ada yang memberikan buah-buahan.
4. Nilai Budaya
Konsep nilai: Budaya menyembah seorang raja atau tunduk kepada raja.
Kutipan teks: Maka sahut si Miskin, “Ada juga tuanku.” Lalu sujud kepalanya lalu diletakkannya ke tanah, “Ampun Tuanku, beribu-ribu ampun tuanku.
*) Disclaimer:
Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.
Sebelum melihat kunci jawaban, siswa bisa menjawab sendiri, setelah itu Anda bisa menggunakan artikel ini untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa.
(Tribunnews.com/Suci Bangun DS)