Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 218 219 220 221 Kurikulum Merdeka, Rajin Berlatih Bab 9

Inilah kunci jawaban PAI kelas 7 halaman 218 219 220 221 Kurikulum Merdeka. Di sini, siswa dipertemukan dengan tugas Rajin Berlatih bab 9.

Penulis: Whiesa Daniswara
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 218 219 220 221 Kurikulum Merdeka, Rajin Berlatih Bab 9
Canva/Tribunnews.com
PAI Kelas 7 - Simaklah kunci jawaban PAI kelas 7 halaman 218 219 220 221 Kurikulum Merdeka berikut ini, yang terdapat tugas Rajin Berlatih di Bab 9. 

3. Rombongan pelajar SMP di Jakarta melakukan studi wisata ke Yogyakarta. Di tengah perjalanan, rombongan tersebut menuju ke masjid untuk melaksanakan salat di waktu zuhur 4 rakaat setelah salam diteruskan dengan melaksanakan salat Aṣar 4 rakaat. Mereka melaksanakan salat tersebut di waktu Aṣar. Allah Swt. membolehkan melaksanakan salat dengan cara tersebut. Cara salat dikenal dengan nama salat ....

A. Jamak takhir qasar
B. Jamak takdim zuhur dengan Aṣar
C. Jamak takhir zuhur dengan Aṣar
D. Jamak qasar zuhur dengan Aṣar 

Jawaban: C

4. “Allah Swt. tidak membebani hamba-Nya kecuali sesuai dengan kesanggupannya”. Pernyataan ini terdapat dalam.....

Baca juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 206 Kurikulum Merdeka: Definisi dan Pembagian Zakat Menurut Ulama

A. Q.S. al-Baqarah/2: 285
B. Q.S. al-Baqarah/2: 286
C. Q.S. al-Baqarah/2: 287
D. Q.S. al-Baqarah/2: 288

Jawaban: B

5. Orang yang sedang sakit atau sedang bepergian jauh dengan tujuan yang baik diperbolehkan untuk tidak berpuasa Ramadan, namun wajib....

Berita Rekomendasi

A. Mengganti puasa pada hari yang lain di bulan yang lain
B. Mengganti puasa di bulan Ramadan itu juga
C. Membayar fidyah
D. Membayar zakat fitrah 

Jawaban: A

6. Orang tua yang sudah renta dan tidak mampu berpuasa, diberikan keringanan dengan ....

A. Memberi makan 60 orang miskin
B. Membayar fidyah 
C. Membayar zakat fitrah 
D. Bersedekah

Jawaban: B

7. Pak Ahmad adalah orang miskin di kampungnya. Tiga hari sebelum lebaran ia mendapat rezeki yang cukup untuk memenuhi kebutuhan hidup diri dan keluarganya. Dengan demikian, berarti Pak Imran....

A. Wajib membayar zakat fitrah
B. Tidak wajib membayar zakat fitrah
C. Haram membayar zakat fitrah
D. Boleh membayar atau boleh tidak membayar zakat fitrah

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas