Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Sorotan Skuad Belgia di Piala Dunia 2022: Romelu Lukaku Masih Dibekap Cedera

Sorotan skuad Belgia di Piala Dunia 2022, Romelu Lukaku masih dibekap cedera meski namanya masuk tim utama Timnas Belgia jelang mentas di Qatar.

Penulis: Niken Thalia
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Sorotan Skuad Belgia di Piala Dunia 2022: Romelu Lukaku Masih Dibekap Cedera
KIRILL KUDRYAVTSEV / POOL / AFP
Sorotan skuad Belgia di Piala Dunia 2022, Lukaku masuk tim utama meski dibekap cedera - Pemain depan Belgia Romelu Lukaku (kanan) menggiring bola melewati bek Finlandia Paulus Arajuuri selama pertandingan sepak bola Grup B UEFA EURO 2020 antara Finlandia dan Belgia di Stadion Saint Petersburg di Saint Petersburg, Rusia, pada 21 Juni 2021. 

Sekadar informasi, di Piala Dunia 2022 Belgia tergabung dalam Grup F bersama Kanada, Moroko, dan Kroasia.

Di laga perdana Piala Dunia 2022 Belgia akan menghadapi Kanada tanggal 24 November 2022.

Jadwal Belgia di Piala Dunia 2022

24 November 2022

Pukul 02.00 WIB: Belgia vs Kanada

27 November 2022

Pukul 20.00 WIB: Belgia vs Moroko

Berita Rekomendasi

1 Desember 2022 

Pukul 22.00 WIB: Kroasia vs Belgia

Berikut Daftar Skuad Resmi Belgia:

Kiper

Thibaut Courtois, Simon Mignolet, Koen Casteels 

Bek

Jan Vertonghen, Toby Alderweireld, Leander Dendoncker, Zeno Debast, Arthur Theate, Wout Faes 

Gelandang

Hans Vanaken, Axel Witsel, Youri Tielemans, Amadou Onana, Kevin De Bruyne, Yannick Carrasco, Thorgan Hazard, Timothy Castagne, Thomas Meunier 

Penyerang

Romelu Lukaku, Michy Batshuayi, Los Openda, Charles De Ketelaere, Eden Hazard, Jeremy Doku, Dries Mertens, Leandro Trossard

(Tribunnews.com/Niken)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas