Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Profil Joshua Kimmich Bintang Timnas Jerman di Piala Dunia 2022: Koleksi 19 Piala Bersama Munchen

Inilah profil Joshua Kimmich, gelandang Timnas Jerman dan bermain untuk klub Bayern Munchen, mengoleksi 19 piala bersama Bayern Munchen

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Profil Joshua Kimmich Bintang Timnas Jerman di Piala Dunia 2022: Koleksi 19 Piala Bersama Munchen
ANDRE PAIN / AFP
Gelandang Jerman Joshua Kimmich memainkan bola selama sesi latihan, dua hari sebelum pertandingan sepak bola Grup 3 Liga Bangsa-Bangsa UEFA antara Jerman dan Hongaria, di kampus DFB di Frankfurt am Main, Jerman barat, pada 21 September 2022. Inilah profil Joshua Kimmich, gelandang Timnas Jerman dan bermain untuk klub Bayern Munchen, mengoleksi 19 piala bersama Bayern Munchen ANDRE PAIN / AFP 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah profil Joshua Kimmich, gelandang Timnas Jerman di Piala Dunia 2022 dan bermain untuk klub Bayern Munchen.

Bersama klub raksasa Bundesliga, Kimmich meraih banyak prestasi, total 19 piala ia koleksi bersama tim berjuluk FC Hollywood.

Besar bersama tim yunior Stuttgart, Kimmich memulai karier profesional di RB Leipzig, kemudian pernah bermain untuk Vfb Stuttgart, hingga kini di Bayern Munchen.

Saat ini di usianya yang ke-27, pemain kelahiran Rottweil ini telah menjadi bagian skuad Timnas Jerman di Piala Dunia 2022.

Diketahui Jerman tergabung di Grup E bersama Spanyol, Kosta Rika, dan Jepang.

Bukan hal mudah tapi menjadi tantangan tersendiri untuk mediator bek dan penyerang ini.

Lantas inilah profil profil Joshua Kimmich, bintang Timnas Jerman di Piala Dunia 2022:

Baca juga: Senjata Pamungkas Timnas Jerman saat buntu di Piala Dunia 2022, Der Panzer Punya Mario Gotze

BERITA REKOMENDASI

Nama: Joshua Kimmich

Tempat tanggal lahir: Rottweil, 8 Februari 1995

Tinggi: 1,77 meter

Posisi: Gelandang Bertahan

Klub: Bayern Munchen

Gelandang Bayern Munich Joshua Kimmich (kiri) dan kiper Bayern Munich Jerman Manuel Neuer  setelah pertandingan sepakbola Bundesliga divisi pertama Jerman BVB Borussia Dortmund vs FC Bayern Munich pada 26 Mei 2020 di Dortmund, Jerman bagian barat. (FEDERICO GAMBARINI / POOL / AFP)
Gelandang Bayern Munich Joshua Kimmich (kiri) dan kiper Bayern Munich Jerman Manuel Neuer setelah pertandingan sepakbola Bundesliga divisi pertama Jerman BVB Borussia Dortmund vs FC Bayern Munich pada 26 Mei 2020 di Dortmund, Jerman bagian barat. (FEDERICO GAMBARINI / POOL / AFP) (FEDERICO GAMBARINI / POOL / AFP)

Penghargaan:

- Fifa Club World Cup 2021 (Bayern Munchen)
- UCL 2019/2020 (Bayern Munchen)
- 7X German Champion (Bayern Munchen)
- EUFA Supercup 2020/2021 (Bayern Munchen)
- 3X German Cup (Bayern Munchen)
- Confederations Cup 2017 (Timnas Jerman)
- European Under-19 2014 (Timnas Jerman U-19)
- 6X German Super Cup (Bayern Munchen)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas