Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Klasemen Grup B Piala Dunia 2022 seusai Inggris Gasak Iran: Tim Tiga Singa Mengaum Keras

Timnas Inggris menduduki posisi puncak klasemen Grup B Piala Dunia 2022 setelah mengalahkan Timnas Iran dengan skor mutlak 6-2.

Penulis: Drajat Sugiri
zoom-in Klasemen Grup B Piala Dunia 2022 seusai Inggris Gasak Iran: Tim Tiga Singa Mengaum Keras
AFP/PAUL ELLIS
Klasemen Grup B Piala Dunia 2022 - Penyerang Inggris #11 Marcus Rashford (tengah) merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol kelima timnya selama pertandingan sepak bola Grup B Piala Dunia Qatar 2022 antara Inggris dan Iran di Stadion Internasional Khalifa di Doha. Senin (21/11/2022). (Paul ELLIS/AFP) 

Gol Borussia Dortmund ini menjadikan Jude Bellingham sebagai pencetak gol termuda pertama di Piala Dunia 2022 di usia 19 tahun.

Selang delapan menit dari gol Bellingham, Inggris menggandakan kedudukan melalui Bukayo Saka.

Saka menorehkan namanya di papan skor setelah memanfaatkan assist dari Harry Maguire.

Babak pertama dibututup Timnas Inggris dengan skor 3-0 setelah Raheem Sterling mengukir gol di menit 45+1'.

Kali ini giliran Harry Kane yang mengukir assist untuk penggawa Chelsea tersebut.

Pesta gol kemenangan Inggris berlanjut di babak kedua. Tepatnya pada menit 64', skuad asuhan Garth Southgate kembali mencetak gol melalui Bukayo Saka (62').

Iran sempat memperkecil ketertinggalan melalui Mehdi Taremi (65').

Berita Rekomendasi

Bukan mengendur namun sebaliknya, The Three Lions semakin mengaum keras.

Marcus Rashfors mencetak gol di menit ke-71. Dia hanya membutuhkan 49 detik dari dia dimasukkan sebagai pemain pengganti untuk mencetak gol.

Marcus Rashford menjadi pemain tercepat ketiga mencetak gol di ajang Piala Dunia sebagai pemain pengganti.

Inggris menutup pesta kemenangan meyakinkan lewat Jack Grealish.

Mehdi Taremi kembali mengukir namanya di papan skor (90+'2) melalui titik penalti.

Dia bersama Bukayo Saka menjadi pesaing Enner Valencia dengan jumlah gol yang sama dengan dua lesakan dalam persaingan top skor Piala Dunia 2022.

(Tribunnews.com/Giri)

BACA:

Berita Piala Dunia 2022 Qatar

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022

Daftar Wasit Piala Dunia 2022

Profil 8 Stadion Piala Dunia Qatar

Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Dunia 2022

Sejarah Piala Dunia atau FIFA World Cup

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas