Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Ketika Lloris & Xhaka Sepakat Hormati Aturan Qatar sebagai Tuan Rumah Piala Dunia 2022

Hugo Lloris dan Granit Xhaka menjadi dua pemain yang berada pada kubu yang menaati aturan yang berlaku di Qatar termasuk dalam urusan ban kapten.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Ketika Lloris & Xhaka Sepakat Hormati Aturan Qatar sebagai Tuan Rumah Piala Dunia 2022
AFP/KIRILL KUDRYAVTSEV
Penyerang Kamerun Eric Maxim Choupo-Moting (23)-(C) berebut bola dengan gelandang Swiss Granit Xhaka (Kiri) selama pertandingan sepak bola Grup G Piala Dunia Qatar 2022 antara Swiss dan Kamerun di Stadion Al-Janoub di Al-Wakrah , selatan Doha pada 24 November 2022. (Kirill KUDRYAVTSEV / AFP) 

Hal senada juga disampaikan kapten Swiss yang membela klub Arsenal, Granit Xhaka.

Xhaka juga menunjukkan respek dengan menaati aturan Qatar sebagai tuan rumah Piala Dunia 2022, dan lebih memilih fokus bermain sepak bola.

"Saya tidak berpikir kami harus melakukan apa pun sebagai timnas Swiss," ujar Xhaka dikutip dari laman FIFA.

"Kami harus menghormati aturan dan fokus pada sepak bola, hanya itu yang saya rencanakan,".

Pemain asal Arsenal itupun juga membuktikan dengan mengenakan ban kapten bukan pelangi saat timnya melawan Kamerun pada laga perdana Grup G Piala Dunia 2022.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

BACA:

Berita Rekomendasi

Berita Piala Dunia 2022 Qatar

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022

Daftar Wasit Piala Dunia 2022

Profil 8 Stadion Piala Dunia Qatar

Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Dunia 2022

Sejarah Piala Dunia atau FIFA World Cup

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas