Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Sorotan Hasil Wales vs Iran di Piala Dunia 2022: Berkah & Bencana Kartu Merah Hennessey di Qatar

Dikala Wales sedang berjuang mencetak gol untuk bisa meraih kemenangan, Hennessey justru melakukan pelanggaran fatal terhadap pemain Iran.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Sorotan Hasil Wales vs Iran di Piala Dunia 2022: Berkah & Bencana Kartu Merah Hennessey di Qatar
AFP/GIUSEPPE CACACE
Wasit asal Guatemala, Mario Escobar (ketiga kiri) memberikan kartu merah kepada penjaga gawang Timnas Wales, #01 Wayne Hennessey (kedua kiri) usai melanggar penyerang Timnas Iran, #09 Mehdi Taremi dalam laga sepak bola Grup B Piala Dunia 2022 Qatar antara Wales melawan Iran di Stadion Ahmad Bin Ali, di Al-Rayyan, sebelah barat Doha, Qatar, Jumat (25/11/2022) waktu setempat. AFP/GIUSEPPE CACACE 

Sebaliknya, kartu merah eks kiper Crystal Palace itu menjadi bencana tersendiri bagi kubu Wales.

Bagaimana tidak, usaha Wales untuk bisa mencetak gol kemenangan malah berakhir dengan tragis setelah Hennessey diusir wasit dari lapangan.

Wales akhirnya harus kalah melawan Iran dan berpotensi tersingkir di babak penyisihan grup.

Peluang Wales untuk bisa lolos babak berikutnya cukup sulit apalagi mereka akan menghadapi Inggris pada laga terakhir.

Berkaca dari hal tersebut, kartu merah Hennessey seakan menjadi bencana tersendiri bagi kubu Wales.

Hennessey pun menjadi kiper ketiga dalam sejarah Piala Dunia yang mendapatkan kartu merah dalam sebuah pertandingan.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas