Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Hasil Timnas Belanda vs Qatar: Skor 2-0, Tim Oranye Lolos ke 16 Besar, Qatar Menahan Malu

Timnas Belanda berhasil melaju ke babak 16 besar setelah memalukan Tim Tuan Rumah dengan dua gol tak terbalaas.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Hasil Timnas Belanda vs Qatar: Skor 2-0, Tim Oranye Lolos ke 16 Besar, Qatar Menahan Malu
AFP/ANNE-CHRISTINE POUJOULAT
Gelandang Belanda Frenkie De Jong (Atas) merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola Grup A Piala Dunia 2022 Qatar antara Belanda dan Qatar di Stadion Al-Bayt di Al Khor, utara Doha pada 29 November, 2022. (Photo by Anne-Christine POUJOULAT / AFP) 

TRIBUNNEWS.COM - Hasil laga Belanda vs Qatar di laga terakhir grup A Piala Dunia 2022 berakhir untuk kemenangan Mempis Depay Cs.

Kedua tim bermain saling menyerang, namun Timnas Belanda mampu mengungguli tuan rumah Qatar di pertandingan malam ini.

Berlangsung di Stadion Al Bay, Belanda unggul berkat gol dari Cody Gakpo menit ke-29', dan De Jong menit ke-49'.

Kemenangan ini mengantarkan Tim Oranye lolos ke fase selanjutnya di 16 besar.

Sementara bagi Qatar, ini menjadi kekalahan ketiga mereka di Piala Dunia. Tuan rumah tanpa satu poin pun selama fase grup.

Baca juga: Jadwal Bola Malam Ini 29 November: Timnas Wales vs Inggris, Iran vs Amerika Serikat, Live di SCTV

Babak Pertama

Belanda langsung tancap gas di awal babak pertama.

Berita Rekomendasi

Kedua tim sudah melakukan masing-masing satu tembakan ke gawang di waktu kurang dari 4 menit.

Belanda menutup permainan Qatar melalui pengusaan bola.

Beberapa kali sempat mencoba tembakan namun dapat dimentahkan oleh blok pemain bertahan Qatar.

Hingga menit ke-25 belum ada ancaman yang berarti ke masing-masing penjaga gawang.

Belanda membuka golnya melalui Cody Gakpo di menit ke-26.

Gakpo melakukan tembakan keras yang mengarah ke sudut pojok kanan gawang Aissa Barsham.

Qatar mencoba merespon ketinggalan namun selalu gagal ketika bola berada di kaki penyerang.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas