Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Fakta Kroasia vs Belgia di Piala Dunia 2022: Lukaku Pernah Cetak 3 Gol ke Gawang Vatreni

Fakta menarik dalam laga terakhir Grup F Piala Dunia 2022 antara Kroasia vs Belgia, salah satunya Lukaku pernah cetak 3 gol ke gawang Vatreni.

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Fakta Kroasia vs Belgia di Piala Dunia 2022: Lukaku Pernah Cetak 3 Gol ke Gawang Vatreni
JACK GUEZ/AFP
Pelatih Belgia Roberto Martinez (kanan) menyaksikan para pemainnya dari pinggir lapangan di sebelah penyerangnya #09 Romelu Lukaku selama pertandingan sepak bola Grup F Piala Dunia Qatar 2022 antara Belgia dan Maroko di Stadion Al-Thumama di Doha pada 27 November 2022. 

- Terakhir kali, Kroasia mencetak empat gol dalam satu pertandingan Piala Dunia untuk kedua kalinya dalam sejarah mereka saat melawan Kamerun pada 2014 (4-0).

- Kroasia telah memenangkan empat dari lima pertandingan penyisihan grup terakhir mereka di Piala Dunia (seri 1) dari 12 pertandingan.

- Kroasia telah menghindari kekalahan dalam empat dari lima pertandingan Piala Dunia terakhir di mana mereka kebobolan gol pertama (menang 2, imbang 2), dengan semua lima pertandingan terjadi sejak awal edisi 2018.

- Sebelum pertarungan ini, Kroasia hanya memenangkan satu dari enam pertandingan Piala Dunia sebelumnya.

- Pada matchday dua, Andrej Kramarić menjadi pemain kedua yang mencetak dua gol untuk Kroasia di Piala Dunia setelah Mario Mandžukić pada 2014 melawan Kamerun.

Kramarić ingin menjadi pemain Kroasia keempat yang mencetak tiga gol atau lebih dalam satu Piala Dunia setelah Davor Suker pada 1998 (6), Mario Mandzukic pada 2018 (3) dan Ivan Perisic pada 2018 (3).

- Thibaut Courtois bisa tampil ke-100 untuk Belgia dalam pertandingan ini dan akan menjadi penjaga gawang pertama yang mencapai tonggak sejarah tersebut.

Berita Rekomendasi

Sebelumnya telah ada 7 pemain yang mencapai 100 caps bersama Belgia di antaranya Jan Vertonghen, Axel Witsel, Toby Alderweireld, Eden Hazard, Dries Mertens dan Romelu Lukaku.

- Belgia hanya mencetak satu gol dari total 19 tembakan di Piala Dunia 2022, tingkat konversi hanya 5 persen – tingkat terendah mereka dalam satu edisi Piala Dunia sejak 1982 (3 persen – 3 gol dari 93 tembakan).

- Kekalahan 2-0 Belgia dari Maroko pada matchday dua mengakhiri 13 pertandingan tak terkalahkan di penyisihan grup Piala Dunia (8 kemenangan, 5 imbang).

Berita Piala Dunia 2022 Qatar

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022

Daftar Wasit Piala Dunia 2022

Profil 8 Stadion Piala Dunia Qatar

Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Dunia 2022

Sejarah Piala Dunia atau FIFA World Cup

(Tribunnews.com/Ipunk)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas