Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Update Ranking FIFA Kontestan Piala Dunia 2022, Belanda & Argentina Naik Satu Tingkat, Prancis Turun

Update ranking FIFA kontestan Piala Dunia 2022 dari grup A hingga D setelah melakoni laga pamungkas penyisihan pada Kamis (1/12/2022).

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Update Ranking FIFA Kontestan Piala Dunia 2022, Belanda & Argentina Naik Satu Tingkat, Prancis Turun
AFP/ANDREJ ISAKOVIC
Update ranking FIFA kontestan Piala Dunia 2022 dari grup A hingga D setelah melakoni laga pamungkas penyisihan pada Kamis (1/12/2022). - Para pemain Argentina merayakan setelah gelandang Argentina Alexis Mac Allister (2ndL) mencetak gol pertama timnya selama pertandingan sepak bola Grup C Piala Dunia Qatar 2022 antara Polandia dan Argentina di Stadion 974 di Doha pada 30 November 2022. (Photo by ANDREJ ISAKOVIC / AFP) 

TRIBUNNEWS.COM - Update ranking FIFA kontestan Piala Dunia 2022 dari grup A hingga D setelah melakoni laga pamungkas penyisihan pada Kamis (1/12/2022).

Argentina dan Meksiko mengalami kenaikan pada tabel ranking FIFA usai meraih kemenangan atas lawannya, Polandia dan Arab Saudi.

Begitu juga dengan Tunisia dan Australia yang mengalami penambahan poin signifikan usai mengalahkan Prancis dan Denmark.

Baca juga: Jadwal 16 Besar Piala Dunia 2022: Argentina & Prancis Tak Jadi Ketemu, Australia & Polandia Meradang

Berikut hasil pertandingan grup A-D Piala Dunia 2022 berserta ranking terbaru FIFA:

Grup A

Belanda 2-0 Qatar: 8 (+1) - 60 (-2)

Ekuador 1-2 Senegal: 40 (-8) - 19

BERITA REKOMENDASI

Grup B

Iran 0-1 Amerika Serikat: 24 (-3) - 11(+2)

Wales 0-3 Inggris: 28 (-2) - 4 (+1)

Grup C

Polandia 0-2 Argentina: 21 (1) - 3 (+1)


Arab Saudi 1-2 Meksiko: 49 (-4) - 12 (+3)

Grup D

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas