Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Korea Selatan Tekuk Portugal, Cristiano Ronaldo Marah 'Dihina' Cho Gue-sung Saat ke Luar Lapangan

Pada momen itu, Cristiano Ronaldo memang menunjukkan gestur kecewa karena harus diganti. Saat itulah terjadi insiden yang membuat Ronaldo tambah marah

Penulis: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Korea Selatan Tekuk Portugal, Cristiano Ronaldo Marah 'Dihina' Cho Gue-sung Saat ke Luar Lapangan
tangkap layar espn
Momen Penyerang Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo menunjukkan gestur yang meminta pemain Korea Selatan Cho Gue-sung untuk diam pada laga pamungkas Grup H Piala Dunia 2022, Jumat (2/12/2022). 

Korea Selatan Tekuk Portugal, Cristiano Ronaldo Marah 'Dihina' Cho Gue-sung Saat ke Luar Lapangan

TRIBUNNEWS.COM - Penyerang Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo dilaporkan "dihina" oleh pemain Korea Selatan Cho Gue-sung pada laga pamungkas Grup H Piala Dunia 2022, Jumat (2/12/2022).

Penghinaan itu disebutkan terjadi saat Cristiano Ronaldo beranjak meninggalkan lapangan saat dia ditarik ke luar dan digantikan Andre Silva pada menit ke-65.

Pada momen itu, Cristiano Ronaldo memang menunjukkan gestur kecewa karena harus diganti. Saat itulah terjadi insiden yang membuat Ronaldo tambah kesal.

Baca juga: Evan Dimas Pernah Bikin Keok Hwang Hee-chan Si Pahlawan Kelolosan Korea Selatan di Piala Dunia 2022

Baca juga: Jadwal Live Argentina vs Australia 16 Besar Piala Dunia 2022, Awas Kejutan Lagi, Messi: Rumit!

Hal itu diungkapkan Pelatih Timnas Portugal, Fernando Santos, yang berusaha membela reaksi frustrasi sang striker karena digantikan.

Ronaldo tampak melakukan percakapan verbal dengan Cho saat dia berjalan menuju bench dan kemudian tampak meletakkan jarinya di depan mulut.

Pemain berusia 37 tahun itu tampak tidak senang pada keputusan pelatih yang menariknya ke luar pada menit ke-65.

Baca juga: Aturan FIFA: Ball In Play, Gol Jepang ke Gawang Spanyol Sah! Jerman Jelas Tersingkir

Penyerang Portugal Cristiano Ronaldo bereaksi selama pertandingan sepak bola Grup H Piala Dunia 2022 Qatar antara Portugal dan Uruguay di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha. Senin (28 November 2022). (Odd ANDERSEN / AFP)
Penyerang Portugal Cristiano Ronaldo bereaksi selama pertandingan sepak bola Grup H Piala Dunia 2022 Qatar antara Portugal dan Uruguay di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha. Senin (28 November 2022). (Odd ANDERSEN / AFP) (AFP/ODD ANDERSEN)
Berita Rekomendasi

Namun, setelah kekalahan Portugal 1-2 yang mengirim Korea Selatan ke babak 16 besar Piala Dunia 2022, Fernando Santos menegaskan bahwa interaksinya dengan Cho Gue-sung lah yang membuat mantan pemain Manchester United itu "marah".

"Pemain dari Korea itu menghina dia menyuruhnya pergi, jadi itu alasan dia marah, semua orang melihat itu," kata Fernando Santos.

"Saya melihat interaksi dengan pemain Korea dan saya tidak meragukannya dan jika Anda melihat gambarnya, Anda melihat Pepe mendekati pemain Korea."

Baca juga: Fakta Unik Bola Piala Dunia 2022, Bikin Jepang Singkirkan Jerman, Mesti Di-Charge Sebelum Digunakan

Penyerang Portugal #07 Cristiano Ronaldo memberi isyarat selama pertandingan sepak bola Grup H Piala Dunia Qatar 2022 antara Korea Selatan dan Portugal di Stadion Education City di Al-Rayyan, barat Doha pada 2 Desember 2022.
Penyerang Portugal Cristiano Ronaldo memberi isyarat selama pertandingan sepak bola Grup H Piala Dunia Qatar 2022 antara Korea Selatan dan Portugal di Stadion Education City di Al-Rayyan, barat Doha pada 2 Desember 2022. (JUNG Yeon-je / AFP)

"Dia tidak agresif, dia hanya agresif secara verbal, dia berbicara dalam bahasa Inggris kepada Cristiano, dan Cristiano berkata, 'Mungkin dia mengalami hari yang buruk.'"

Cristiano Ronaldo mengatakan kepada wartawan Portugis bahwa Cho sedang berusaha membuatnya keluar lapangan.


"Yang terjadi adalah sebelum pergantian saya, pemain Korea Selatan itu menyuruh saya segera keluar. Saya menyuruhnya tutup mulut karena dia tidak memiliki kewenangan itu. Tidak ada perbedaan pendapat [dengan pelatih]," kata Ronaldo seperti dikutip .

Gelandang Korea Selatan Hwang In-Beom tidak banyak bicara tentang insiden itu.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas