Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Live Streaming SCTV Brasil vs Korea Selatan Piala Dunia 2022: Neymar Siap Jaga Rapor Apik H2H

Laga Brasil vs Korea Selatan babak 16 besar Piala Dunia 2022 live SCTV dan streaming Vidio malam ini. Neymar dipastikan bermain oleh Tite.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Live Streaming SCTV Brasil vs Korea Selatan Piala Dunia 2022: Neymar Siap Jaga Rapor Apik H2H
ADRIAN DENNIS / AFP
Penyerang Brasil #10 Neymar (kedua dari kiri) duduk di bangku cadangan setelah diganti pada pertandingan sepak bola Grup G Piala Dunia Qatar 2022 antara Brasil dan Serbia di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha pada 24 November 2022. 

TRIBUNNEWS.COM - Link live streaming  SCTV babak 16 besar Piala Dunia 2022 antara Brasil vs Korea Selatan, Neymar diprediksi kuat menghiasi line-up Tim Samba.

Pertandingan Brasil vs Korea Selatan berebut tiket perempat final akan berlangsung di Stadion 974, Selasa (6/12/2022) pukul 02.00 WIB.

Keseruan laga 16 besar Piala Dunia 2022 dapat disaksikan melalui siaran langsung SCTV, Indosiar maupun live streaming Vidio.

Baca juga: Prediksi Skor Brasil vs Korea Selatan Piala Dunia 2022 Lengkap Head to Head hingga Live Streaming

Link Live Streaming Piala Dunia 2022

SCTV>>>

Moji>>>

Vidio>>>

BERITA REKOMENDASI

Head to Head (H2H) Brasil vs Korea Selatan

Brasil dan Korea Selatan memang telah bertemu sebanyak 7 kali sepanjang sejarah. Namun, kedua tim belum pernah berduel dalam kompetisi resmi.

Total 7 laga Brasil vs Korea Selatan itu selalu terjadi dalam laga uji coba internasional.

Kini, Selecao dan Taegeuk Warriors bertemu di babak 16 besar Piala Dunia 2022 setelah sama-sama lolos dari fase grup.

Para pemain Timnas Brasil bertepuk tangan untuk para pendukung di lapangan usai laga sepak bola Grup G Piala Dunia 2022 Qatar antara Kamerun melawan Brasil di Stadion Lusail, di Lusail, utara Doha, Qatar, Jumat (2/12/2022) waktu setempat. Brasil lolos ke babak 16 besar meski kalah dari Kamerun 0-1. AFP/NELSON ALMEIDA
Para pemain Timnas Brasil bertepuk tangan untuk para pendukung di lapangan usai laga sepak bola Grup G Piala Dunia 2022 Qatar antara Kamerun melawan Brasil di Stadion Lusail, di Lusail, utara Doha, Qatar, Jumat (2/12/2022) waktu setempat. Brasil lolos ke babak 16 besar meski kalah dari Kamerun 0-1. AFP/NELSON ALMEIDA (AFP/NELSON ALMEIDA)

Brasil memegang status juara Grup G dengan raihan 6 angka dari 3 laga.


Skuad tempur Tite unggul selisih gol dari Swiss sang peringkat kedua.

Sementara itu, Korea Selatan lolos secara dramatis ke 16 besar Piala Dunia 2022 pada matchday terakhir Grup H.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas