Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Fakta Unik Kelolosan Kroasia ke Perempat Final Piala Dunia 2022, Modric cs Rajanya Extra Time

Ada sebuah fakta menarik yang mewarnai kelolosan Timnas Kroasia ke babak perempat final Piala Dunia 2022, setelah menyingkirkan Jepang.

Penulis: Dwi Setiawan
zoom-in Fakta Unik Kelolosan Kroasia ke Perempat Final Piala Dunia 2022, Modric cs Rajanya Extra Time
AFP/OZAN KOSE
Penjaga gawang Timnas Kroasia, #01 Dominik Livakovic (kiri) menyelamatkan adu penalti pertama oleh gelandang Timnas Jepang, #10 Takumi Minamino (kanan) dalam laga sepak bola babak 16 besar Piala Dunia 2022 Qatar antara Jepang melawan Kroasia di Stadion Al-Janoub, di Al-Wakrah, selatan Doha, Qatar, Senin (5/12/2022) waktu setempat. AFP/OZAN KOSE 

Tepat di Piala Dunia 2018 yang berlangsung di Rusia, Kroasia sukses lolos ke babak selanjutnya sebanyak tiga kali pada masa tambahan waktu.

Pada babak 16 besar dan perempat final Piala Dunia 2018, Kroasia sama-sama menentukan nasibnya lewat kemenangan adu penalti.

Bahkan, Kroasia mampu memenangkan laga melawan Inggris pada semifinal Piala Dunia 2018 lewat extra time juga.

Kini, capaian luar biasa itu kembali diulangi Kroasia saat menyingkirkan Jepang lewat extra time dan adu penalti.

Berkaca dari fakta tersebut, ternyata Kroasia memang layak dianggap sebagai rajanya Extra Time di Piala Dunia.

Layak dinanti sejauh mana Kroasia bisa melaju di Piala Dunia 2022, setelah pada edisi sebelumnya mereka menjadi finalis di Rusia.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas