Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Profil 4 Pemain Kunci Maroko di Piala Dunia 2022: Achraf Hakimi, Yassine Bono, Ziyech & Amrabat

Berikut ini profil empat pemain kunci Maroko di Piala Dunia 2022, Achraf Hakimi, Yassine Bono, Hakim Ziyech dan Sofyan Amrabat

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Profil 4 Pemain Kunci Maroko di Piala Dunia 2022: Achraf Hakimi, Yassine Bono, Ziyech & Amrabat
AFP/KARIM JAAFAR
Para pemain Timnas Maroko berpose untuk foto tim dalam laga sepak bola perempat final Piala Dunia Qatar 2022 antara Maroko melawan Portugal di Stadion Al-Thumama, di Doha, Qatar, Sabtu (10/12/2022) waktu setempat. Profil empat pemain kunci Maroko di Piala Dunia 2022, ada Achraf Hakimi, Yassine Bono, Hakim Ziyech dan Sofyan Amrabat. 

Kini, nama dan pamor sang kiper semakin menanjak sehingga menarik minat banyak klub.

Nama Lengkap: Yassine Bounou
Tempat Tanggal Lahir: Montreal (Kanada), 5 April 1991
Usia: 31 Tahun
Postur: 192 sentimeter
Posisi: Penjaga Gawang
Kaki Dominan: Kiri
Klub: Sevilla

Karier Klub

- Wydad AC (2010-2012)
- Atletico Madrid (2012-2016)
- Girona (2016-2019)
- Sevilla (2019-sekarang)

3. Profil Hakim Ziyech

Nama Hakim Ziyech barangkali sudah familiar di telinga suporter Maroko.

Penampilan moncernya di klub nyatanya berbanding lurus saat Piala Dunia 2022.

Gelandang Timnas Maroko, #07 Hakim Ziyech melakukan selebrasi usai mencetak gol pertama timnya dalam laga sepak bola Grup F Piala Dunia 2022 Qatar antara Kanada melawan Maroko di Stadion Al-Thumama, di Doha, Qatar, Kamis (1/12/2022) waktu setempat. AFP/MIGUEL MEDINA
Gelandang Timnas Maroko, #07 Hakim Ziyech melakukan selebrasi usai mencetak gol pertama timnya dalam laga sepak bola Grup F Piala Dunia 2022 Qatar antara Kanada melawan Maroko di Stadion Al-Thumama, di Doha, Qatar, Kamis (1/12/2022) waktu setempat. AFP/MIGUEL MEDINA (AFP/MIGUEL MEDINA)
Berita Rekomendasi

Ia menjadi tumpuan di sisi kanan Maroko.

Menurut data Transfermarkt, Ziyech menyumbang satu gol dan assist bagi Maroko di Piala Dunia 2022.

Nama Lengkap: Hakim Ziyech
Tempat Tanggal Lahir: Dronten (Belanda), 19 Maret 1993
Usia: 29 tahun
Postur: 181 sentimeter
Posisi: Winger
Kaki Terkuat: Kiri
Klub: Chelsea

Karier Klub:

- Heerenveen (2012-2014)
- Twente (2014-2016)
- Ajax (2016-2020)
- Chelsea (2020-sekarang)

4. Profil Sofyan Amrabat

Nama Sofyan Amrabat juga mencuat seiring langkah Maroko ke semifinal.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas