Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Sukses Bawa Argentina ke Final Piala Dunia, Lionel Scaloni Tak Peduli Melawan Prancis atau Maroko

Berhasil bawa Argentina ke final Piala Dunia 2022, Lionel Scolani tak peduli bakal lawan Prancis atau Maroko.

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Sukses Bawa Argentina ke Final Piala Dunia, Lionel Scaloni Tak Peduli Melawan Prancis atau Maroko
AFP/JUAN MABROMATA
Ekspresi pelatih Timnas Argentina, Lionel Scaloni dalam laga sepak bola Grup C Piala Dunia 2022 antara Argentina melawan Arab Saudi di Stadion Lusail, di Lusail, utara Doha, Qatar, Selasa (22/11/2022). AFP/JUAN MABROMATA 

Lionel Scaloni pun mengaku tak peduli dengan siapa yang menjadi lawannya di final nanti.

Ia menegaskan bahwa timnya tidak membeda-bedakan lawan, dan menyatakan Argentina sudah siap meladeni calon lawannya.

"Saat ini momen untuk menikmati (kemenangan), tetapi kami sudah siap dengan apa yang akan datang," tegas Lionel Scaloni.

Para pemain Argentina melakukan selebrasi pada akhir pertandingan semifinal sepak bola Piala Dunia Qatar 2022 antara Argentina dan Kroasia di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha. Selasa (13 Desember 2022). (Paul ELLIS / AFP)
Para pemain Argentina melakukan selebrasi pada akhir pertandingan semifinal sepak bola Piala Dunia Qatar 2022 antara Argentina dan Kroasia di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha. Selasa (13 Desember 2022). (Paul ELLIS / AFP) (AFP/PAUL ELLIS)

Kini Timnas Argentina tinggal menunggu pemenang laga antara Prancis vs Maroko.

Laga itu akan digelar di Al-Bayt Stadium, pada Kamis (15/12/2022) dini hari WIB.

Sebelumnya Argentina berhasil memijakkan kakinya di final Piana Dunia 2022 usai menghancurkan Kroasia dengan skor 3-0.

Timnas Argentina berhasil unggul dua gol pada babak pertama melalui tendangan penalti Lionel Messi (34') dan Julian Alvarez menit ke-39.

Berita Rekomendasi

Sementara pada babak kedua, La Albiceleste hanya bisa menambah satu gol melalui Julian Alvarez menit ke-69.

BACA:

Download Gambar Jadwal 16 Besar Piala Dunia 2022 Live SCTV, Dimulai Belanda vs Amerika Serikat

Berita Piala Dunia 2022 Qatar

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022

Daftar Wasit Piala Dunia 2022

Profil 8 Stadion Piala Dunia Qatar

Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Dunia 2022

Sejarah Piala Dunia atau FIFA World Cup

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas