Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Final Piala Dunia 2022 - Griezmann dan Giroud Puji Penampilan Messi Bersama Argentina

Antoine Griezmann dan Olivier Giroud memuji penampilan Lionel Messi bersama Timnas Argentina di gelaran Piala Dunia 2022.

Penulis: Arif Tio Buqi Abdulah
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Final Piala Dunia 2022 - Griezmann dan Giroud Puji Penampilan Messi Bersama Argentina
AFP/FRANCK FIFE
Penyerang Prancis Kylian Mbappe, penyerang Antoine Griezmann, gelandang Matteo Guendouzi dan bek William Saliba mengikuti sesi latihan di Al Sadd SC di Doha pada 13 Desember 2022, menjelang pertandingan semifinal sepak bola Piala Dunia Qatar 2022 antara Prancis dan Maroko. (Photo by FRANCK FIFE / AFP) 

Giroud dan Griezmann pernah bertemu dengan Messi Cs pada Piala Dunia 2018 lalu.

Saat itu, mereka memenangkan pertandingan di babak 16 besar dengan skor 4-3 kemudian menjadi Juara.

Prancis kala itu diperkuat oleh N'Golo Kante dan Paulo Pogba, situasi yang kini tentu menjadi berbeda karena di edisi Piala Dunia tahun ini keduanya absen.

Disisi lain, penampilan Messi dan Argentina ini telah jauh berbeda, terlebih setelah kekalahan di laga perdana saat melawan Arab Saudi.

Messi membawa Argentina melaju ke final Piala Dunia 2022 dan mencatatkan banyak rekor pribadi.

Saat ini pemain berjuluk La Pulga ini memimpin daftar top skor Piala Dunia 2022, bersama Mbappe dengan koleksi lima gol.

Di laga semifinal melawan Kroasia, Messi membuat satu assit dan satu gol, menjadikan dirinya sebagai pencetak gol terbanyak Argentina pada turnamen empat tahunan ini dengan total 11 gol.

Berita Rekomendasi

Messi telah mengungguli nama-nama beken seperti Diego Maradona, Mario Kempes hingga Gabriel Batistuta.

Pada Piala Dunia 2022 kali ini, Lionel Messi selalu mencetak gol bagi Argentina pada fase 16 besar, 8 besar dan semifinal.

Torehan tersebut membuatnya sejajar dengan lima pemain lain yang membuat pencapaian serupa di Piala Dunia edisi sebelumnya.

Ia bersanding dengan S. Schillaci (1990), Roberto Baggio (1994), H. Stoichkov (1994), Davor Suker (1998) dan Wesley Sneijder (2010) dalam daftar tersebut.

Lantas siapakah yang akan menjadi juara Piala Dunia 2022 Qatar kali ini? Jawabannya akan diperoleh Minggu (18/12/2022) malam WIB saat keduanya bertanding langsung di Stadion Lusail.

Penyerang Argentina Lionel Messi merayakan gol pertamanya dari titik penalti pada pertandingan semifinal Piala Dunia Qatar 2022 antara Argentina dan Kroasia di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha. Selasa  pada 13 Desember 2022. (JUAN MABROMATA/AFP)
Penyerang Argentina Lionel Messi merayakan gol pertamanya dari titik penalti pada pertandingan semifinal Piala Dunia Qatar 2022 antara Argentina dan Kroasia di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha. Selasa pada 13 Desember 2022. (JUAN MABROMATA/AFP) (AFP/JUAN MABROMATA)

Berita Piala Dunia 2022 Qatar

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022

Daftar Wasit Piala Dunia 2022

Profil 8 Stadion Piala Dunia Qatar

Daftar Peserta dan Pembagian Grup Piala Dunia 2022

Sejarah Piala Dunia atau FIFA World Cup

(Tribunnews.com/Tio)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas