Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Selebrasi Lokal 2022

Viral Video Julian Alvarez Saat Usia 12, Menggapai Mimpi, Bawa Argentina Menang 3-0 atas Kroasia

Sebuah video singkat Julian Alvarez saat berusia 12 tahun ramai beredar di media sosial. Memperlihatkan Julian Alvarez memakai jersey kedodoran.

Penulis: Deny Budiman
Editor: Muhammad Barir
zoom-in Viral Video Julian Alvarez Saat Usia 12, Menggapai Mimpi, Bawa Argentina Menang 3-0 atas Kroasia
AFP/JUAN MABROMATA
Penyerang Argentina Julian Alvarez merayakan Kemenangan timnya saat pertandingan semifinal sepak bola Piala Dunia Qatar 2022 antara Argentina dan Kroasia di Stadion Lusail di Lusail, utara Doha. Selasa (13 Desember 2022). (JUAN MABROMATA / AFP) 

"Keluarga saya pasti menggila, seperti seluruh negeri. Kami sangat senang, tapi kami ingin lebih lagi," kata Alvarez.

Alvarez kini menjadi pemain termuda yang cetak dua gol di semifinal sejak Pele melakukan hattrick untuk Brasil dalam usia 17 tahun di Piala Dunia 1958 lalu. (Tribunnews/den)

Direct Points
- Alvarez gapai mimpinya main bareng Messi di Piala Dunia
- Golnya ke gawang Kroasia disebut lebih spektakuler dari gol Maradona ke gawang Inggris
- Jadi pencetak dua gol termuda di semifinal setelah Pele

Argentina 3-0 Kroasia
Menggapai Mimpi

Grafis 3 gol Argentina 3-0 Kroasia

2- Julian Alvarez (22 tahun 316 hari) pemain kedua termuda yang cetak dua gol di semifinal, atau final Piala Dunia sejak Pele (17 tahun 249 hari) melakukan hattrick untuk Brasil pada 1958.

Julian Alvarez vs Kroasia
85.71 persen umpan akurat
28 sentuhan
4 sentuhan di kotak penalti
2 recoveries bola
2 menang duel
2 tendangan
2 gol
1 tekel
1 menang pelanggaran

Berita Rekomendasi

Statistik Pertandingan
Argentian Kroasia
3 Gol 0
39% Penguasaan bola 61%
9(7) Tendangan (akurat) 12 (2)
15 Pelanggaran 8
2 Kartu Kuning 2
0 Kartu Merah 0
1 Offside 0
2 Tendangan Sudut 4
3 Penyelamatan 4

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klasemen
Group A
Tim
P
1
Belanda
7
2
Senegal
6
3
Ecuador
4
4
Qatar
0
Group B
Tim
P
1
Inggris
7
2
Amerika serikat
5
3
Iran
3
4
Wales
1
Group C
Tim
P
1
Argentina
6
2
Poland
4
3
Mexico
4
4
Saudi Arabia
3
Group D
Tim
P
1
Prancis
6
2
Australia
6
3
Tunisia
4
4
Denmark
1
Group E
Tim
P
1
Jepang
6
2
Spanyol
4
3
Jerman
4
4
Costa Rica
3
Group F
Tim
P
1
Morocco
7
2
Croatia
5
3
Belgia
4
4
Canada
0
Group G
Tim
P
1
Brazil
6
2
Swiss
6
3
Cameroon
4
4
Serbia
1
Group H
Tim
P
1
Portugal
6
2
Korea Selatan
4
3
Uruguay
4
4
Ghana
3
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas