TRIBUNNEWS.COM - Berikut jadwal pertandingan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021 hari ini, Senin (4/10/2021).
Terdapat 26 cabang olahraga PON XX Papua 2021 yang akan dipertandingkan hari ini.
Dari 26 cabang olahraga tersebut meliputi Anggar, Biliar, Aeromodeling, Binaraga, Basket, Voli Pasir, Voli Indoor, Cricket, Gantole, Hoki Lapangan, Layar, Panahan, dan Panjat Tebing.
Selain itu juga ada Paralayang, Renang Perairan Terbuka, Rowing, Senam Artistik, Sepak Bola, Sepak Takraw, Softball Putri, Tenis, Taekwondo, Catur, Terbang Layang, Terjun Payung, dan Menembak.
Beberapa cabang olahraga tersebut sudah ada yang memasuki babak perebutan gelar juara di final.
Adapun cabang olahraga yang baru dimulai hari ini adalah Anggar, Aeromodeling, Binaraga, Hoki Lapangan, Renang Perairan Terbuka, Rowing, Catur dan Menembak.
Baca juga: PON XX Papua Menjadi Panggung Kebersamaan, Persatuan dan Persaudaraan
Baca juga: Mahasiswa Papua Minta Semua Pihak Jaga Kondusifitas Pelaksanaan PON XX Papua
Berikut jadwal pertandingan hari ini, Senin (4/10/2021):
Jadwal Sepak Bola
- Jawa Tengah vs Sulawesi Selatan : Pukul 15.00 WIT atau 13.00 WIB (Stadion Mandala, Kota Jayapura)
- Jawa Timur vs Sumatera Utara : Pukul 15.00 WIT atau 13.00 WIB (Stadion Mahacandra Kota Jayapura)
- Kalimantan Timur vs Aceh : Pukul 15.00 WIT atau 13.00 WIB (Stadion Barnabas Yaouwe, Kabupaten Jayapura)
Jadwal Gantole
- Perlombaan Lintas Alam Jarak Terbatas Perorangan Kelas A dan Kelas B : Pukul 08.00 WIT atau 06.00 WIB (Lapangan Terbang Advent Doyo Baru)
Jadwal Cricket
- Final T20 Putra dan Putri: Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (Lapangan Cricket Doyo Baru, Kabupaten Jayapura)
Taekwondo
- Penyisihan final 0 Kyorugi under 49,62 kg putri : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB : GOR Politeknik Penerbangan Kayu Batu)
- Penyisihan final Kyorugi under 68, 74 kg putra : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB : GOR Politeknik Penerbangan Kayu Batu)
- Penyisihan final Kyorugi over 73 kg putri : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB : GOR Politeknik Penerbangan Kayu Batu)
- Semifinal-final 0 Kyorugi under 49,62 kg putri : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB : GOR Politeknik Penerbangan Kayu Batu)
- Semifinal-final Kyorugi under 68, 74 kg putra : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB : GOR Politeknik Penerbangan Kayu Batu)
- Semifinal-final Kyorugi over 73 kg putri : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB : GOR Politeknik Penerbangan Kayu Batu)
Hoki Lapangan
- Beregu putra dan putri : pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (Lapangan Hockey Outdoor Doyo Baru)
Panahan
- Peringkat 3/4 tim recurve putra dan putri : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (Arena Panahan Komplek Kingmi Kampung Harian)
- Peringkat 3/4 individual compound putra dan putri : Pukul 12.30 WIT atau 10.30 WIB (Arena Panahan Komplek Kingmi Kampung Harian)
- Final individual recurve putra dan putri : Pukul 10.00 WIT atau 08.00 WIB (Arena Panahan Komplek Kingmi Kampung Harian)
- Final individual compound putra dan putri : Pukul 13.30 WIT atau 11.30 WIB (Arena Panahan Komplek Kingmi Kampung Harian)
Terjun Payung
- Ketepatan Mendarat Beregu Putra : pukul 07.00 WIT atau 05.00 WIB (Lapangan kantor Bupati Mimika)
- Ketepatan Mendarat Beregu Putri : pukul 07.00 WIT atau 05.00 WIB (Lapangan kantor Bupati Mimika)
- Kerjasama di udara terbuka : pukul 07.00 WIT atau 05.00 WIB (Lapangan kantor Bupati Mimika)
- Kerjasama antar parasut terbuka : pukul 07.00 WIT atau 05.00 WIB (Lapangan kantor Bupati Mimika)
Terbang Layang
- SGU 2-22 Beregu Campuran : Pukul 07.30 WIT atau 05.30 WIB (Lanud TNI AU Mimika)
- SGU 2-22 Beregu Putra Ronde Flight A : Pukul 09.30 WIT atau 07.30 WIB (Lanud TNI AU Mimika)
- SGU 2-22 Putra Ronde Flight A : Pukul 12.30 WIT atau 10.30 WIB (Lanud TNI AU Mimika)
- SGS 2-22 Putri Ronde 2 Flight B : Pukul 16.00 WIT atau 14.00 WIB (Lanud TNI AU Mimika)
Senam Artistik
- Vault artistik putra : Pukul 14.30 WIT atau 12.30 WIB (Istora Lukas Enembe)
- BB Artistik Putri : Pukul 15.15 atau 13.15 WIB (Istora Lukas Enembe)
- PB Artistik Putra : Pukul 16.00 WIT atau 14.00 WIB (Istora Lukas Enembe)
- Floor artistik Putri : Pukul 16.45 WIT atau 14.45 WIB (Istora Lukas Enembe)
- HB Artistik putra : pukul 17.30 WIT atau 15.30 WIB (Istora Lukas Enembe)
Panjat Tebing
- Semifinal Lead Perorangan Putra : pukul 08.00 WIT atau 06.00 WIB (Arena Panjat Tebing SP 2 Mimika)
- Final Lead Perorangan Putri : pukul 13.00 WIT atau 11.00 WIB (Arena Panjat Tebing SP 2 Mimika)
- Final Boulder Perorangan Putra : pukul 14.00 WIT atau 12.00 WIB (Arena Panjat Tebing SP 2 Mimika)
Biliar
- Perempat Final-Semifinal Pool A-8 ball Putra : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (GOR Biliar SP 5 Mimika)
- Perempat Final-Semifinal Pool B - 15 Ball Putra : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (GOR Biliar SP 5 Mimika)
- Perdelapan Final Pool - 10 Ball Single : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (GOR Biliar SP 5 Mimika)
- Perdelapan Final Snooker Single Putra : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (GOR Biliar SP 5 Mimika)
- Perdelapan Final English Biliards Point Putra : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (GOR Biliar SP 5 Mimika)
- Perdelapan Final Carom One Cushion Single Putra : Pukul 09.00 WIT atau 07.00 WIB (GOR Biliar SP 5 Mimika)
Jadwal Paralayang
- Lintas Alam Jarak Terbatas Perorangan : Pukul 08.00 WIT atau 06.00 WIB (Kampung Buton Bukit Gracia)
- Lintas Alam Jarak Terbatas Beregu : Pukul 08.00 WIT atau 06.00 WIB (Kampung Buton Bukit Gracia)
Rowing
- LM4-Putra : Pukul 11.20 WIT atau 09.20 WIB (Teluk Youtefa)
- M2X : Pukul 11.40 WIT atau 09.40 WIB (Teluk Youtefa)
Jadwal Bola Basket 5x5
- Penyisihan pool beregu putri : pukul 11.00 WIT atau 09.00 WIB (Mimika Sport Center)
- Penyisihan pool beregu putra : Pukul 15.00 WIT atau 13.00 WIB (Mimika Sport Center)
Sepak Takraw Putra
- Penyisihan Grup Double Event Putra dan Putri : Pukul 08.00 WIT atau pukul 06.00 WIB (GOR Trikora Uncen)
Binaraga
- 60, 65, 70, 75, 80, 85, +85kg : Pukul 16.00 WIT atau 14.00 WIB (Auditorium Uncen)
Renang Perairan Terbuka
- 5000M Putra dan Putri : Pukul 08.00 WIT atau 06.00 WIB (Teluk Yos Sudarso)
Voli Pasir
- Penyisihan Pool beregu putra dan putri : Pukul 08.30 WIT atau 06.30 WIB
Voli Indoor
- Beregu putra dan putri : pukul 14.00 WIT atau 12.00 WIB (GOR Voli Indoor Koya Koso)
Tenis
- Penyisihan Perorangan Putra dan putri : Pukul 09.15 WIT atau 07.15 WIB (Lap. Tenis Walikota Jayapura)
- Ganda Putra dan Putri : Pukul 09.15 WIT atau 07.15 WIB (Lap. Tenis Walikota Jayapura)
- Ganda Campuran : Pukul 09.15 WIT atau 07.15 WIB (Lap. Tenis Walikota Jayapura)
Layar
- Optimis Putra : Pukul 12.00 WIT atau 10.00 WIB (Pantai Hamadei TNI AL)
- Laser 4.7 putra : Pukul 12.00 WIT atau 10.00 WIB (Pantai Hamadei TNI AL)
- Laser standar putra : Pukul 12.00 WIT atau 10.00 WIB (Pantai Hamadei TNI AL)
- Internasional 420 putra : Pukul 12.00 WIT atau 10.00 WIB (Pantai Hamadei TNI AL)
- Techno 293 putra : Pukul 12.00 WIT atau 10.00 WIB (Pantai Hamadei TNI AL)
- RS One Putra race : Pukul 12.00 WIT atau 10.00 WIB (Pantai Hamadei TNI AL)
- RSX 9.5 Putra Race : Pukul 12.00 WIT atau 10.00 WIB (Pantai Hamadei TNI AL)
- Internasional 470 terbuka : Pukul 12.00 WIT atau 10.00 WIB (Pantai Hamadei TNI AL)
(Tribunnews.com/Laura Hilmi)