Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Ramadan

Ini Waktu Terbaik Minum Air Putih 8 Gelas Sehari Saat Bulan Ramadan

Saat berpuasa, banyak orang khawatir terkena dehidrasi. Kekurangan cairan memang membuat dehidrasi.

Penulis: Arif Setyabudi Santoso
zoom-in Ini Waktu Terbaik Minum Air Putih 8 Gelas Sehari Saat Bulan Ramadan
Kompas.com
Ilustrasi minum air. 

TRIBUNNEWS.COM - Saat berpuasa, banyak orang khawatir terkena dehidrasi.

Kekurangan cairan memang membuat dehidrasi.

Air merupakan komponen utama tubuh yang sangat penting untuk menghindarkan dari dehidrasi.

Setiap orang harus banyak minum air putih untuk menjaga tubuhnya agar tetap sehat.

Anjuran umum yang kita tahu adalah minum delapan gelas sehari.

Mengkonsumsi air memang harus cukup tidak lebih dan tidak kurang.

Kalau kebanyakan minum bisa membahayakan dan bisa berakibat fatal.

Berita Rekomendasi

Melansir dari Dokter.id, Prof Heinz Valtin, seorang pensiunan profesor fisiologi dari Sekolah Kedokteran Dartmouth menemukan bahwa dahulu ada pedoman minum air 8x8 (8 ons air x 8 gelas perhari).

Nah, saat bulan puasa ini tentu sulit untuk minum delapan gelas perhari saat berpuasa.

HALAMAN SELANJUTNYA >>>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas