Ramadan saat Pandemi Corona, Quraish Shihab: yang Terbaik Sekarang adalah di Rumah
Ulama Quraish Shihab mengimbau agar masyarakat mengikuti arahan dari pemerintah terkait kegiatan Ramadhan di tengah pandemi virus corona.
Penulis: Nuryanti
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
Umat Islam bisa menggunakan momen Ramadhan ini untuk meningkatkan ibadah.
"Di tahun ini kita tidak bisa berbuka puasa bersama, tadarus bersama, tarawih bersama, dan juga itikaf bersama di masjid."
"Namun hal itu tidak boleh mengurangi semangat, dan tekad kita untuk memanfaatkan kehadiran Ramadan bagi peningkatan ibadah kita," ujarnya, dikutip dari YouTube Kemenag RI, Jumat.
Ia juga berpesan agar umat Islam tetap menjaga kesehatan, untuk mencegah penyebaran virus corona.
"Ibadah puasa harus kita tekuni dengan baik, sambil menjaga kesehatan yang optimal demi terhindar dari hinggapan Covid-19," imbuh Fachrul Razi.
(Tribunnews.com/Nuryanti)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.