Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Ramadan

Daftar Negara dengan Waktu Puasa Ramadhan 2021 Terpanjang dan Tersingkat

Durasi puasa terlama akan dirasakan oleh umat Islam di Nuuk, Greenland, dengan total 19-20 jam berpuasa, Jakarta, Indonesia paling singkat.

Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Sri Juliati
zoom-in Daftar Negara dengan Waktu Puasa Ramadhan 2021 Terpanjang dan Tersingkat
Durasi Puasa di Seluruh Dunia via Al Jazeera
Durasi puasa terlama akan dirasakan oleh umat Islam di Nuuk, Greenland, dengan total 19-20 jam berpuasa. Semetara, Angola dan Jakarta akan melaksanakan puasa dengan durasi 12-13 jam. 

- Moskow, Rusia: 17-18 jam

- Berlin, Jerman: 16-17 jam

- Amsterdam, Belanda: 16-17 jam

- Warsawa, Polandia: 16-17 jam

- London, Inggris: 16-17 jam

- Paris, Prancis: 16-17 jam

- Nur-Sultan, Kazakhstan: 16-17 jam

Berita Rekomendasi

- Brussel, Belgia: 16-17 jam

- Zurich, Swiss: 16-17 jam

- Bukares, Rumania: 15-16 jam

- Ottawa, Kanada: 15-16 jam

- Sofia, Bulgaria: 15-16 jam

- Roma, Italia: 15-16 jam

- Madrid, Spanyol: 15-16 jam

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas