Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Empat Pasien AIDS di Belitung Berusia Dibawah 15 Tahun

Yulia menyebutkan ada empat pasien HIV/AIDS anak-anak berusia 4 hingga 15 tahun dari total 115 pasien.

Editor: Dewi Agustina
zoom-in Empat Pasien AIDS di Belitung Berusia Dibawah 15 Tahun
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Aktivis yang berasal dari tim peduli aids (TPA) Universitas Atma Jaya membuat tanda pita sebagai simbol peduli terhadap pengidap HIV/AIDS, di Jalan MH Thamrin Jakarta Pusat, MInggu (30/11/2014). Aksi ini dilakukan untuk memperingati hari ADIS se dunia yang jatuh tiap 1 Desember. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

Laporan Wartawan Pos Belitung, Edi

TRIBUNNEWS.COM, BELITUNG TIMUR - Kepala Seksi Pengendalian Penyakit Menular (P2M) Dinas Kesehatan Kabupaten Belitung, Yulia menyebutkan ada empat pasien HIV/AIDS anak-anak berusia 4 hingga 15 tahun dari total 115 pasien.

Sejumlah pasien muda ini masih ditangani serius Komisi Penanggulangan AIDS Daerah (KPAD) Kabupaten Belitung.

"Masih dalam pantauan kami (empat pasien--red). Anak-anak ini pengawasannya harus lebih ekstra karena selain masalah usia yang muda, mereka memerlukan motivasi lebih untuk bertahan dengan mental yang baik," papar Yulia kepada Pos Belitung (Tribunnews.com Network), Senin (1/12/2014).

Berita Rekomendasi
Tags:
Sumber: Pos Belitung
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas