Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

KM Bontoharu Lakukan Perubahan Jadwal Penyeberangan

KM Bontoharu yang melayani penyebrangan Selayar ke Bulukumba, Sulawesi Selatan mengalami perubahan jadwal penyebrangan

Editor: Budi Prasetyo
zoom-in KM Bontoharu Lakukan Perubahan Jadwal Penyeberangan
NET
KM Bontoharu Lakukan Perubahan Jadwal Penyeberangan 

Laporan Wartawan Tribun Timur, Syamsul Bahri

TRIBUNNEWS.COM. SELAYAR, - Pihak pengelola kapal feri KM Bontoharu yang melayani penyebrangan Selayar ke Bulukumba, Sulawesi Selatan mengalami perubahan jadwal penyebrangan, Selasa (10/3/2015).

Penyebrangan kapal feri tersebut mengalami perubahan jadwal mulai Selasa pekan depan nanti. Dari pukul 06.00 Wita menjadi pukul 07.00 wita.

" Perubahan ini disampaikan ke warga Selayar yang ingin menyebrang ke Bulukumba," kata Komandan Pos Pelabuhan Bira, Muh Abidin, Minggu (8/3/2015). (*)

Berita Rekomendasi
Tags:
Sumber: Tribun Timur
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas