Kapal Pesiar Amerika Bawa Wisatawan Amerika dan Rusia ke Selayar
Kapal Pesiar asal Amerika bernama MV Caledonian SKY akan berlabuh di Pelabuhan Rauf Rahman, Kota Benteng,
Editor: Budi Prasetyo
Laporan Wartawan Tribun Timur, Syamsul Bahri
TRIBUNNEWS.COM.SELAYAR,- Kapal Pesiar asal Amerika bernama MV Caledonian SKY
rencananya akan tiba dan berlabuh di Pelabuhan Rauf Rahman, Kota Benteng, Kabupaten Kepulauan Selayar, Senin (9/3/2015).
Menurut Kepala Seksi Kebudayaan dan Pariwisata, Pemkab Selayar Andi Darwiaty menyampaikan bahwa kapal pesiar tersebut akan membawa sekitar 81 orang turis asal Amerika dan Rusia ke Selayar.
" Ini yang pertama kalinya kapal pesiar jni datang ke Selayar besok," katanya, Darwiaty, Senin (9/3/2015). (*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.