Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Polres Badung Rekontruksi Bentrok di Lapas Kerobokan

Jajaran Polres Badung merekontruksi kasus bentrokan antarwarga binaan yang terjadi di Lapas Kerobokan beberapa waktu lalu.

Editor: Y Gustaman
Tribun Bali/Zaenal Nur Arifin
Rekonstruksi bentrok antaranggota ormas di Lapas Badung berlangsung di halaman Polres Badung, Bali, Kamis (14/1/2016).
Tribun Bali/Zaenal Nur Arifin
Rekonstruksi bentrok antaranggota ormas di Lapas Badung berlangsung di halaman Polres Badung, Bali, Kamis (14/1/2016).

Laporan Wartawan Tribun Bali, Zaenal Nur Arifin

TRIBUNNEWS.COM, MANGUPURA - Jajaran Polres Badung merekontruksi kasus bentrokan antarwarga binaan yang terjadi di Lapas Kerobokan beberapa waktu lalu.

Dalam rekonstruksi dihadirkan sembilan tersangka pengeroyokan, empat orang korban, dua korban (belakangan tewas) dan satu orang saksi dihadirkan di halaman depan Polres Badung, Bali, Kamis (14/1/2016).

Adegan per adegan diperagakan para tersangka, sementara korban digantikan pemeran pengganti.

Dari pengamatan Tribun Bali di lapangan, korban inisial Robot dikeroyok oleh tersangka di adegan kesembilan dan adegan ke 10, sementara Doglet dibacok di adegan ke 17 dan adegan ke 18.

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas