Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Iwan Termenung di Pintu Belakang Rumah Usai Membunuh Ayahnya

Iwan (35) duduk termenung di pintu belakang rumahnya usai menghabisi nyawa ayah kandungnya, Alimuddin (61).

Editor: Dewi Agustina
zoom-in Iwan Termenung di Pintu Belakang Rumah Usai Membunuh Ayahnya
Tribun Timur/Chalik Mawardi
Iwan (35) warga Desa Baebunta, Kecamatan Baebunta, Kabupaten Luwu Utara, diduga pelaku pembunuh ayah kandungnya sendiri Alimuddin (61), Kamis (24/11/2016). TRIBUN TIMUR/CHALIK MAWARDI 

Melihat korban dan pelaku cekcok, keduanya langsung meminta pertolongan.

Istri korban minta tolong ke rumah kepala Desa Baebunta.

Sedangkan saudara korban minta telong ke tetangga.

Saat kembali ke rumah, keduanya menemukan korban sudah tergeletak tidak bernyawa di pintu depan rumah.

Sementara pelaku lari ke belakang rumah.

"Setelah itu tetangga berdatangan dan mengangkat korban ke dalam rumah," jelas Budi Amin, kepada TribunLutra.com, Jumat (25/11/2016).

Budi Amin menambahkan, dari pengakuan pelaku, saat cekcok korban sempat memukul pipi pelaku.

Berita Rekomendasi

Kemudian pelaku membalas memukul korban sebanyak satu kali di kepala bagian belakang yang diduga penyebab korban tidak sadarkan diri lalu meninggal dunia.

"Saat ini Iwan masih kami amankan di Polsek Baebunta karena kami menduga dia pelaku dalam kejadian ini," kata Budi Amin.

Sumber: Tribun Timur
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas