Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Berkerudung, Begini saat Menteri Keuangan Sri Mulyani Beri Kuliah Umum di Unsyiah

Kuliah umum itu mengangkat tema 'Peran Fiskal dalam Pembangunan Perekonomian Inklusif'.

Editor: Sapto Nugroho

Laporan Wartawan Serambi Indonesia, Budi Fatria

TRIBUNNEWS.COM, BANDA ACEH - Menteri Keuangan Republik Indonesia, Sri Mulyani Indrawati, Kamis (5/1/2017) memberikan kuliah umum di hadapan mahasiswa Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) di Gedung AAC Dayan Dawood Unsyiah, Banda Aceh.

Kuliah umum itu mengangkat tema 'Peran Fiskal dalam Pembangunan Perekonomian Inklusif'.

Sri Mulyani Indrawati menyebutkan, APBN menjadi instrumen yang sangat penting dalam pembangunan negara.

Dengan APBN juga dapat mengurangi kemiskinan dan menurunkan ketimpangan di dalam masyarakat.

Usai dari Unsyiah, Sri Mulyani Indrawati bersama rombongan bertolak ke Pidie Jaya untuk memberikan bantuan korban gempa.

Simak laporan visualnya dalam tayangan video di atas. (*)

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas